User Guide
Table Of Contents
40
Pilihan Menu Keterangan
Color
Management
(Manajemen
Warna)
Hanya pemasangan permanen dengan ngkat
pencahayaan terkendali seper:ruang rapat, gedung
kuliah, atau home theaters sekiranya Color Management
(Manajemen Warna) harus dipermbangkan.
Color Management (Manajemen Warna) memberikan
pengaturan kontrol warna yang baik untuk mereproduksi
warna yang lebih akurat, jika Anda memerlukannya.
Jika Anda telah membeli CD pengujian yang berisi
berbagai pola tes warna dan dapat digunakan untuk
menguji presentasi warna di monitor, TV, proyektor, dan
sebagainya, Anda dapat memproyeksikan gambar apapun
dari CD tersebut di layar dan membuka menu Color
Management (Manajemen Warna) untuk melakukan
pengaturan.
Reset Current
Color Sengs
(Atur Ulang
Pengatruan Warna
Saat Ini)
Mengembalikan pengaturan warna saat ini ke nilai
default.
Puh
Merah
Kuning
Hijau
Biru
Magenta Sian










