User Guide
11ID
1 Buat bor 4 lubang paralel (diameter
3-8mm masing-masing sesuai
dengan jenis dinding) pada dinding.
» Jarak antar lubang adalah:
664mm / 26”
» Anda dapat menggunakan
template pemasangan pada
dinding yang disediakan untuk
membantu posisi lubang bor
pada dinding.
2 Kencangkan braket pemasangan
pada dinding dengan sekrup
(disertakan) dan obeng (tidak
disertakan). Pastikan braket
terpasang dengan aman.
3 Angkat unit ke braket pemasangan
pada dinding dan masukkan ke
tempatnya.
3
1
~50mm/2.0"
2
664 mm / 26”
48mm
φ4x40
3 Sambungkan
Bagian ini membantu Anda
menyambungkan soundbar ke TV dan
perangkat lain, kemudian melakukan
pengaturan.
Catatan
• Untuk identikasi dan tingkat suplai, lihat
pelat tipe di bagian belakang atau bawah
produk.
• Sebelum Anda membuat atau mengubah
koneksi apa pun, pastikan bahwa semua
perangkat dicabut dari stopkontak.
Dolby Atmos®
Dolby Atmos memberikan pengalaman
mendengar yang menghanyutkan
dengan menghadirkan suara dalam
ruang tiga dimensi, dan semua kekayaan,
kejernihan, dan kekuatan suara Dolby.
Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi
dolby.com/technologies/dolby-atmos
Sambungkan ke soket
HDMI
HDMI eARC (Enhance Audio Return
Channel)
Soundbar Anda mendukung HDMI
dengan eARC/ARC (Enhance Audio
Return Channel). Jika TV kompatibel
dengan HDMI eARC/ARC, Anda dapat
mendengar audio TV melalui soundbar
menggunakan satu kabel HDMI.










