User Guide
Table Of Contents
11ID
3
1
~50mm/2.0"
2
616 mm / 24.25”
48mm
φ4x40
3 Sambungkan
Bagian ini membantu Anda
menyambungkan soundbar ke TV dan
perangkat lain, kemudian melakukan
pengaturan.
Catatan
• Untuk identikasi dan tingkat suplai, lihat
pelat tipe di bagian belakang atau bawah
produk.
• Sebelum Anda membuat atau mengubah
koneksi apa pun, pastikan bahwa semua
perangkat dicabut dari stopkontak.
Menyambungkan ke
HDMI ARC
HDMI ARC (Audio Return Channel)
Soundbar Anda mendukung HDMI
dengan ARC (Audio Return Channel).
Jika TV kompatibel dengan HDMI ARC,
Anda dapat mendengar audio TV melalui
soundbar menggunakan satu kabel HDMI.
HDMI (ARC)
HDMI out
(ARC)
TV
1 Di TV, aktifkan pengoperasian HDMI-
CEC. Untuk detailnya, lihat panduan
pengguna TV.
• Konektor HDMI ARC pada TV
mungkin diberi label berbeda.
Untuk detailnya, lihat panduan
pengguna TV.
2 Menggunakan kabel HDMI
Kecepatan Tinggi, sambungkan
konektor HDMI ARC di soundbar ke
konektor HDMI ARC di TV.
1 Buat bor 4 lubang paralel (diameter
3-8mm masing-masing sesuai
dengan jenis dinding) pada dinding.
» Jarak antar lubang adalah:
616mm / 24,25”
» Anda dapat menggunakan
template pemasangan pada
dinding yang disediakan untuk
membantu posisi lubang bor
pada dinding.
2 Kencangkan braket pemasangan
pada dinding dengan sekrup
(disertakan) dan obeng (tidak
disertakan). Pastikan braket
terpasang dengan aman.
3 Angkat unit ke braket pemasangan
pada dinding dan masukkan ke
tempatnya.










