User manual

39

Selamat atas pembelian Anda dan selamat datang di Philips! Untuk memanfaatkan sepenuhnya
dukungan yang ditawarkan Philips, daftarkan produk Anda di www.philips.com/welcome.
Philips telah menghadirkan teknologi terbaru dalam pembersih lantai selama lebih 50 tahun. Alat ini
merupakan hasil kerjasama erat antara para insinyur terbaik kami dan tim spesialis ergonomis dari
Delft University of Technology yang terkenal di Belanda.
Philips menghadirkan teknologi terbaru untuk menciptakan produk yang baik untuk lingkungan dalam
hal konsumsi energi serta penggunaan bahan baku. Beberapa tipe tertentu dalam varian ini sebagian
dibuat dari bioplastik dan plastik daur ulang. Komponen yang dibuat dari bioplastik ramah lingkungan
karena diproduksi dari sumber biomassa yang dapat diperbarui. Beberapa komponen masih harus
dibuat dari plastik konvensional, tapi untuk komponen-komponen ini Philips berusaha sebanyak
mungkin menggunakan plastik daur ulang. Metode produksi ini menghasilkan lebih sedikit limbah dari
pada metode tradisional. Motor penyedot debu ini yang sangat esien menciptakan kinerja yang
tinggi dengan konsumsi daya yang rendah.
Untuk informasi selengkapnya mengenai hal ini dan usaha-usaha lingkungan lainnya yang dilakukan
Philips, silakan kunjungi www.asimpleswitch.com.

 Unit silinder lter
A Gagang pembersihan lter
B Silinder lter
C Wadah silinder lter
 Tombol pelepas tutup
 Tombol pelepas untuk unit silinder lter
 Penutup
 Filter pelindung motor
 Roda belakang karet lunak
 Tombol pelepas selang
 Lubang sambungan selang
 Sikat pembersih
 Wadah debu
 Gagang pengangkat
 Tombol on/off
 Penerima kontrol jarak-jauh dengan lampu siaga
 Tombol penggulung kabel
 Nozel Tri-Aktif (hanya tipe tertentu)
 Tonjolan untuk meletakkan/menyimpan
 Sakelar untuk setelan karpet/lantai keras
 Sikat samping
 Tombol pelepas pipa
 Pegangan PostureProtect (hanya tipe tertentu)
 Tombol pelepas pipa
 Kontrol jarak-jauh infra merah
 kontrol jarak-jauh infra-merah (untuk tipe tanpa layar: dengan lampu infra-merah-aktif dan
pengingat pembersihan-lter)
 Pegangan standar
 Sambungan pipa eksibel
 Selang
 Strip penutup sekrup
 Penahan aksesori
 Tuas pelepas penahan aksesori
 Pipa teleskopik 2-potong/3-potong tanpa pegangan PostureProtect (hanya tipe tertentu)
