Panduan Referensi (Edisi PDF)

Table Of Contents
637
A
Pengaturan Kustom: Pengaturan Penghalusan Kamera
Memilih apakah rana pada kamera jarak jauh disinkronkan dengan rana
pada kamera master saat menggunakan kendali jarak jauh nirkabel
opsional atau item [Sambungkan ke kamera lain] di menu jaringan.
Untuk informasi tentang pelepasan yang disinkronkan menggunakan
[Sambungkan ke kamera lain] di menu jaringan, lihat bagian
“Pelepasan yang Disinkronkan” (
0
416) di bab “Menghubungkan ke
Kamera Lain”.
Memperpanjang rentang kecepatan rana tersedia di mode M;
kecepatan rana paling lambat tersedia saat [ON] dipilih adalah 900 s
(15 menit). Kecepatan rana panjang dapat digunakan bagi gambar
langit malam dan pencahayaan panjang lainnya.
Jika [ON] dipilih, waktu tersisa di pencahayaan saat
ini akan ditampilkan di panel kontrol pada
kecepatan rana lebih lambat daripada 30 d.
Pada kecepatan lebih lambat dari 1 d, kecepatan
rana yang ditampilkan oleh kamera akan berbeda
dari waktu pencahayaan. Waktu pencahayaan
sebenarnya pada kecepatan rana 15 dan 30 detik, contohnya, adalah
16 dan 32 detik. Waktu pencahayaan akan sama kembali dengan
kecepatan rana yang dipilih pada kecepatan 60 detik atau lebih
lambat.
d5: Opsi Mode Pelepas yg Disinkron.
Tombol
G
U
A
menu Pengaturan Kustom
d6: Kecepat. Rana Diperpanjang (M)
Tombol
G
U
A
menu Pengaturan Kustom