Buku Petunjuk Referensi (petunjuk lengkap)

Table Of Contents
137
Menu
i
A
Kenop Perintah
Dalam beberapa kasus, pengaturan bagi item
yang disorot sekarang di menu
i
dapat
dipilih dengan memutar kenop perintah
utama. Opsi bagi pengaturan terpilih, jika
ada, dapat dipilih dengan memutar kenop
sub-perintah.
Beberapa item dapat disetel dengan
memutar salah satu kenop.
Tekan
J
untuk menyimpan perubahan. Anda juga dapat menyimpan
perubahan dengan menekan setengah tombol pelepas rana atau
menyorot item lainnya.