Manual bagi Pengguna
Table Of Contents
- Isi Paket
- Daftar Isi
- Demi Keamanan Anda
- Pemberitahuan
- Mempelajari Kamera
- Langkah-Langkah Pertama
- Fotografi Dasar dan Playback
- Pengaturan Dasar
- Kontrol Pemotretan
- Menu i
- Daftar Menu
- Pemecahan Masalah
- Catatan Teknis
- Layar Kamera dan Panel Kontrol
- Sistem Pencahayaan Kreatif Nikon
- Aksesori Lainnya
- Merawat Kamera
- Merawat Kamera dan Baterai: Waspada
- Spesifikasi
- Manual Bagi Pengguna Lensa NIKKOR Z 24–70mm f/4 S
- Manual Bagi Pengguna Adaptor Dudukan FTZ
- Kartu Memori yang Disetujui
- Kapasitas Kartu Memori
- Daya Tahan Baterai
- Bluetooth dan Wi-Fi (LAN Nirkabel)
- Indeks
68 Pengaturan Dasar
Untuk mengaktifkan rana elektronik dan
menghilangkan noise dan getaran yang
disebabkan oleh pengoperasian dari
rana mekanis, pilih Hidup bagi
Fotografi senyap di menu pemotretan
foto. Terlepas dari pengaturan terpilih
bagi Opsi bip di menu persiapan, bip tidak akan berbunyi saat
kamera memfokus atau selama pewaktu otomatis menghitung
mundur. Catat bahwa rana elektronik akan digunakan terlepas
dari opsi terpilih bagi Pengaturan Kustom d5 (Jenis rana).
Ikon ditampilkan selama fotografi
senyap aktif. Dalam mode pelepas
selain daripada Berkelanjutan H
(diperpanjang), tampilan akan
menggelap sejenak saat rana
dilepaskan untuk memberi sinyal
bahwa foto telah diambil.
Mengaktifkan fotografi senyap merubah
kecepatan frame (kemajuan) bagi mode pelepas berkelanjutan
(0 88) dan menonaktifkan beberapa fitur, termasuk lampu kilat,
pencahayaan lama reduksi noise, dan reduksi kedip.
Fotografi Senyap