Buku Petunjuk Referensi (petunjuk lengkap)

Table Of Contents
353
C
Menu Pemotretan Foto: Opsi Pemotretan
[Fotografi
senyap]
Pilih [Hidup] untuk menghapus suara rana selama
pemotretan.
Memilih [Hidup] tidak seluruhnya mensenyapkan
kamera. Suara kamera masih dapat terdengar,
contohnya selama fokus otomatis atau penyesuaian
bukaan, pada kasus yang terakhir paling jelas pada
bukaan diafragma lebih kecil (mis., pada angka-f
lebih tinggi) daripada f/5.6.
[Memulai
folder
penyimpanan]
Sorot salah satu dari opsi berikut dan tekan
2
untuk
memilih (
M
) atau batal pilih (
U
).
[Folder baru]: Sebuah folder baru dibuat bagi setiap
urutan baru.
[Reset penomoran file]: Penomoran file direset ke
0001 kapanpun sebuah folder baru diciptakan.
Opsi Penjelasan