Buku Petunjuk Referensi (petunjuk lengkap)

Table Of Contents
20 Mempelajari Kamera
Tombol X dan W
Tombol X dan W digunakan untuk
zoom memperbesar atau memperkecil
tampilan monitor selama pemotretan
dan playback.
❚❚ Pemotretan
Ketuk X untuk zoom memperbesar tampilan di monitor. Ketuk X
untuk meningkatkan rasio zoom, W untuk zoom
memperkecil.
❚❚ Playback
Ketuk X untuk zoom memperbesar gambar selama playback
bingkai-penuh. Ketuk X untuk meningkatkan rasio zoom, W
untuk zoom memperkecil. Mengetuk W ketika gambar
ditampilkan dalam bingkai penuh “zoom memperkecil” ke
daftar gambar kecil.
Tombol A (L)
Tombol A (L) dapat digunakan
selama pemotretan untuk mengunci
fokus dan pencahayaan, serta selama
playback untuk melindungi gambar
sekarang.
❚❚ Pemotretan
Tekan tombol A (L) untuk mengunci fokus dan pencahayaan.
❚❚ Playback
Melindungi gambar sekarang.