HP LaserJet Pro M11-M13 - Getting Started Guide

8
Solusi lengkap Windows
1. Masukkan CD printer ke komputer, atau jalankan le instalan
perangkat lunak yang telah di-download dari web.
2. Ikuti petunjuk di layar. Bila diminta untuk memilih jenis
sambungan, tetapkan pilihan yang tepat:
Kongurasikan untuk mencetak melalui Jaringan Nirkabel
Kongurasikan untuk mencetak menggunakan USB
PERHATIAN: Jangan sambungkan kabel USB hingga diminta
oleh program penginstalan.
Sambungkan ke Printer Jaringan Nirkabel yang dikongurasi
Hanya untuk model nirkabel
3. Setelah penginstalan selesai, cetak halaman kongurasi untuk
memastikan printer memiliki nama SSID. (Tekan dan tahan
tombol Cancel
(Batal) hingga lampu siap berkedip, lalu lepas
tombol untuk mencetak halaman kongurasi).
4. Setelah penginstalan selesai, lepas kabel USB. Untuk mencetak
dari ponsel atau tablet, sambungkan perangkat tersebut ke
jaringan nirkabel yang juga digunakan untuk menyambungkan
printer.
Penginstalan dasar Windows
1. Hidupkan printer.
2. Lepas kabel USB dari printer dan komputer (jika telah
tersambung). Jika printer tersambung ke jaringan Anda,
biarkan tetap tersambung.
3. Kunjungi www.hp.com/support/ljm11-m13.
4. Pilih printer atau kategori dari daftar, klik Drivers (Driver), lalu
download perangkat lunak instalan untuk printer.
Solusi lengkap OS X
1. Jalankan le instalan perangkat lunak .dmg yang di-download
dari web.
2. Penginstal perangkat lunak menemukan bahasa sistem
operasi, lalumenampilkan menu utama program penginstalan
dalam bahasa yangsama.
3. Layar Installation Options (Pilihan Penginstalan) merinci
perangkat lunak yang akan diinstal. Klik tombol Install (Instal).
4. Ikuti petunjuk di layar untuk menginstal perangkat lunak.
5. Pada akhir proses penginstalan perangkat lunak, gunakan
HPUtility Setup Assistant (Bantuan Kongurasi Utilitas HP)
untukmengkongurasi pilihan printer.
Penginstalan dasar OS X
Untuk menginstal driver cetak dasar tanpa menjalankan perangkat
lunakHP solusi lengkap dari CD atau le download dari hp.com,
ikutilangkah-langkah berikut:
1. Sambungkan printer ke komputer atau jaringan.
2. Dari System Preferences (Preferensi Sistem), klik Printers and
Scanners (Printer dan Pemindai).
3. Klik tombol plus [+] di bagian kiri bawah, lalu pilih M11-M13
menggunakan driver HP Printer.
7. Menginstal perangkat lunak
Menginstal dari CD printer
Untuk Windows, le penginstalan perangkat lunak tersedia di CD yang
disertakan bersama printer.
Untuk OS X, le penginstal di CD berisi le DMG.
Catatan penginstalan
Untuk informasi lebih rinci tentang perangkat lunak printer, lihat le
catatan penginstalan pada CD printer.
Men-download dari Web
1. Kunjungi www.hp.com/support/ljm11-m13.
2. Dalam Download options (Pilihan download), klik Drivers, Software,
& Firmware (Driver, Perangkat Lunak, & Firmware), lalu pilih sistem
operasi yang sesuai.
3. Klik Download.
4. Ikuti petunjuk di layar.
5. Lanjutkan dengan “7. Menginstal perangkat lunak”.
CATATAN: HP Easy Start juga dapat di-download dengan cara berikut:
1. Kunjungi 123.hp.com
2. Pilih model printer, lalu klik Begin (Mulai).
3. Akses le perangkat lunak dari folder tempat le tersimpan, lalu
lanjutkan dengan “7. Mengistal perangkat lunak”.
6. Cari atau download le instalan perangkat lunak
Menyambungkan perangkat ke jaringan nirkabel
Untuk mencetak dari telepon atau tablet, sambungkan perangkat
ke jaringan nirkabel yang sama dengan printer.
Perangkat Android versi lebih baru (4.4 atau versi lebih baru)
Buka item yang akan dicetak, lalu pilih tombol Menu. Pilih Print
(Cetak), pilih printer, lalu pilih Print (Cetak).
Perangkat tertentu mengharuskan Anda men-download aplikasi
plugin Layanan HP Print dari Google Play store.
Perangkat Android versi lebih lama (4.3 atau versi yang lebih
lama) Download aplikasi HP ePrint dari Google Play Store.
Windows Phone Download aplikasi HP AiO Remote dari
WindowsStore.
Selengkapnya tentang pencetakan seluler
Untuk mengetahui selengkapnya tentang
pilihan pencetakan seluler lainnya, termasuk
solusi tambahan ePrint, pindai kode QR, atau
lihat bagian “Pencetakan seluler” dalam
panduan pengguna.
8. Pencetakan seluler dan nirkabel (opsional)
HP Wireless Direct (M12w)
HP Wireless Direct memungkinkan perangkat yang mendukung
Wi-Fi, misalnya smartphone, tablet, atau komputer, membuat
sambungan jaringan nirkabel langsung ke printer tanpa
menggunakan router atau jalur akses nirkabel. Sambungkan
sinyal langsung nirkabel HP printer menggunakan cara yang sama
dengan perangkat yang mendukung Wi-Fi ke jaringan nirkabel atau
hotspot baru.
Mengaktifkan HP Wireless Direct
Aktifkan Layanan Web HP dalam HP Embedded Web Server (EWS)
dengan mengikuti langkah-langkah berikut:
1. Sambungkan printer ke jaringan, lalu cetak halaman kongurasi
untuk mendapatkan alamat IP printer.
CATATAN: Untuk menetapkan alamat IP secara manual atau
mengkongurasinya secara otomatis, lihat "Mengkongurasi
produk jaringan" dalam panduan pengguna.
2. Buka browser web, lalu masukkan alamat IP printer dalam baris
alamat. Contoh alamat IP: 192.168.0.1
8.1 8.2