User Guide

5. Putar sumbat oranye untuk memutuskannya.
6. Menggunakan ikon berwarna sebagai bantuan, dorong kartrid tinta ke dalam slot
kosong sampai terkunci dan terpasang kuat di slotnya.
Pastikan untuk memasukkan kartrid tinta ke dalam slot yang memiliki bentuk dan
warna ikon yang sama seperti yang sedang Anda pasang.
Bab 7
80 Menangani kartrid tinta