HP Color LaserJet Enterprise CM4540 MFP - User Guide

d.
Temukan alamat IP pada halaman Jetdirect.
5.
IPv4: Jika alamat IP 0.0.0.0, 192.0.0.192, atau 169.254.x.x, Anda harus mengkonfigurasi
alamat IP secara manual. Jika tidak, berarti konfigurasi jaringan berhasil.
IPv6: Jika alamat IP diawali dengan "fe80:", produk seharusnya dapat mencetak. Jika tidak,
Anda harus mengkonfigurasi alamat IP secara manual.
Menginstal perangkat lunak
1.
Tutup semua program pada komputer.
2.
Instal perangkat lunak dari CD.
3.
Ikuti petunjuk di layar.
4.
Bila diminta, gunakan pilihan Sambungkan melalui jaringan berkabel.
5.
Dari daftar printer yang tersedia, pilih printer yang memiliki alamat IP yang benar.
6.
Di bagian akhir penginstalan, klik tombol Finish [Selesai], atau klik tombol Pilihan Lainnya
untuk menginstal perangkat lunak lainnya maupun mengkonfigurasi fitur pengiriman digital dasar
pada produk.
Instal driver HP PC Send Fax [Kirim Faks PC HP] agar dapat mengirim faks dari komputer.
(Hanya model faks)
Gunakan HP Scan to Email Setup Wizard [Wizard Pengaturan Pindai ke Email HP] untuk
mengkonfigurasi pengaturan E-mail dasar.
Gunakan HP Save to Folder Setup Wizard [Wizard Pengaturan Simpan ke Folder HP] untuk
mengkonfigurasi folder bersama di jaringan yang Anda gunakan untuk menyimpan dokumen
yang dipindai.
7.
Cetak halaman dari program apa saja untuk memastikan bahwa perangkat lunak telah diinstal
dengan benar.
IDWW
Menghubungkan ke jaringan
79