User Guide
Label Ikon Nama dan Keterangan
Catatan Jika perangkat lunak HP Photosmart tidak terpasang pada
komputer Anda, tombol Photosmart Essential tidak akan melakukan apa-
apa.
9 Pindai: Memulai pemindaian sumber asli yang diletakkan di kaca. Perintah
Pindai diabaikan jika HP All-in-One sibuk dengan pekerjaan lain. Fungsi
perintah Pindai hanya saat komputer hidup.
Gambaran umum lampu status
Beberapa lampu indikator akan memberitahukan status HP All-in-One.
Label Keterangan
1 Tombol Hidup
2 lampu Lanjutkan
3 Periksa lampu Kartrij Cetak
4 Lampu Jenis Kertas (untuk tombol Jenis
Kertas)
Tabel berikut menggambarkan kondisi umum dan menjelaskan arti pada setiap lampu
yang menyala.
Status lampu Artinya
Semua lampu mati. HP All-in-One dimatikan. Tekan tombol Hidup untuk menghidupkan
perangkat.
Lampu Hidup dan salah satu
lampu Jenis Kertas menyala.
HP All-in-One siap mencetak, memindai, atau menyalin.
Lampu Hidup berkedip. HP All-in-One sedang sibuk mencetak, memindai, menyalin, atau
menyejajarkan kartrij cetak.
Lampu Hidup berkedip cepat
selama 3 detik kemudian menyala
tetap.
Anda menekan tombol saat HP All-in-One sedang sibuk mencetak,
memindai, menyalin, atau menyejajarkan kartrij cetak.
Lampu Hidup berkedip selama 20
detik, kemudian menyala tetap.
Anda menekan tombol Pindai dan tidak ada respon dari komputer.
Bab 2
(bersambung)
10 Gambaran umum HP All-in-One
Gambaran umum HP All-in-One