Quick Installation Guide

16
IV Reset Smart Plug
Jika Anda mengalami masalah dengan Smart Plug
Anda, atau Anda ingin menghubungkan smart
plug ke akun Edimax yang berbeda, Anda dapat
me-reset ke setelan bawaan pabrik. Hal ini akan
me-reset semua ke setelan bawaan.
1. Tekan dan tahan tombol reset yang ada di
depan Smart Plug.
2. Lepaskan (setelah ~10 detik) ketika LED
jaringan berkedip cepat dengan warna
merah.
3. Tunggu sampai Smart Plug selesai
melakukan restart. Smart Plug sudah siap ketika LED jaringan berkedip
lambat dengan warna merah (mode instalasi).