Users Guide
Table Of Contents
Tentang Monitor Anda │ 9
• Kunci penyangga.
•<
0,3 W dalam Mode Siaga.
• Speaker internal (9 W) x 2.
• Optimalkan kenyamanan mata dengan layar bebas kedip.
PERINGATAN: Kemungkinan efek jangka panjang emisi cahaya biru dari
monitor dapat menyebabkan kerusakan pada mata, termasuk kelelahan
mata, ketegangan mata digital, dan sebagainya. Fitur ComfortView
dirancang untuk mengurangi jumlah cahaya biru yang dipancarkan dari
monitor guna mengoptimalkan kenyamanan mata.
Mengidentifikasi Komponen dan Kontrol
Tam p i l an D e p a n
Label Keterangan
1 Indikator LED daya
Cahaya putih terang menunjukkan bahwa monitor hidup dan berfungsi
dengan normal. Cahaya putih berkedip menunjukkan monitor dalam
mode Siaga.










