Users Guide
Kemampuan tampilan video (Pemutaran
Komponen)
480i/480p/576i/576p/720p/1080i/1080p
Mode Tampilan Prasetel
Tabel berikut mencantumkan mode prasetel yang ukuran dan pemusatan gambarnya dijamin oleh Dell:
Mode Tampilan
Frekuensi Horizontal
(kHz)
Frekuensi Vertikal
(Hz)
Clock Piksel (MHz)
Polaritas Sinkr (Horizontal/Vertikal)
VGA, 720 x 400
31.5
70.1
28.3
-/+
VGA, 640 x 480
31.5
59.9
25.2
-/-
VESA, 640 x 480
37.5
75.0
31.5
-/-
VESA, 800 x 600
37.9
60.3
40.0
+/+
VESA, 800 x 600
46.9
75.0
49.5
+/+
VESA, 1024 x 768
48.4
60.0
65.0
-/-
VESA, 1024 x 768
60.0
75.0
78.8
+/+
VESA, 1152 x 864
67.5
75.0
108.0
+/+
VESA, 1280 x 800
49.70
59.81
83.50
-/+
VESA, 1280 x 1024
64.0
60.0
108.0
+/+
VESA, 1280 x 1024
80.0
75.0
135.0
+/+
VESA, 1600 x 1200
75.0
60.0
162.0
+/+
VESA, 1680 x 1050
65.29
59.95
146.25
-/+
VESA, 2560 x 1440
88.79
59.96
241.5
+/-
Kelistrikan
Tabel berikut mencantumkan spesifikasi kelistrikan:
Sinyal masukan video
Analog RGB, 0,7 Volt +/-5%, impedansi masukan 75 ohm
DVI-D TMDS Digital, 600mV untuk setiap garis diferensial, impedansi masukan 50 ohm
HDMI, 600mV untuk setiap lini diferensial, impedansi masukan 100 ohm per pasangan diferensial
DisplayPort, 600mV untuk setiap lini diferensial, impedansi masukan 100 ohm per pasangan
diferensial
Komposit, 1 volt(p-p), impedansi masukan 75 ohm
Komponen: Y, Pb, Pr semua adalah 0.5~1volt(p-p), impedansi masukan 75 ohm
Sinyal masukan sinkronisasi
horizontal dan vertikal terpisah,
3,3V CMOS atau tingkat 5V TTL, sinkr. positif atau negatif.
SOG (Sinkr pada warna hijau)
Voltase masukan/frekuensi/arus AC
100 sampai 240 VAC/50 atau 60 Hz + 3 Hz/2,5A (Maks.)
Arus pengaktifan awal
120V: 40A (Maks.)
240V: 80A (Maks.)
Karakteristik Fisik
Tabel berikut mencantumkan karakteristik fisik:
Jenis konektor
l Sub-D: konektor biru
l DVI-D: konektor putih
l DisplayPort: konektor hitam
l Komposit
l Komponen
l HDMI
Jenis kabel sinyal
l Sub-D: Dapat dilepas, Analog, 15 pin, dikirim terpasang ke monitor
l DVI-D: Dapat dilepas, Digital, 24 pin, dikirim dilepas dari monitor
l DisplayPort: Dapat dilepas, Digital, 20 pin, dikirim dilepas dari monitor
l Komposit
l Komponen
l HDMI
CATATAN: Kabel komposit, komponen dan HDMI tidak disertakan dengan monitor.
Dimensi (dengan penyangga)
Tinggi (Dimampatkan)
427,83 mm (16,84 inci)
Tinggi (Ditinggikan)
517,83 mm (20,39 inci)










