Users Guide
Mengoperasikan monitor │ 47
Display
(Tampilan)
Gunakan menu Display (Tampilan) untuk
menyesuaikan gambar.
Aspect Ratio
(Rasio Aspek)
Menyesuaikan rasio gambar menjadi Wide 16:9
(Lebar 16:9), Auto Resize (Ubah Ukuran
Otomatis), atau 4:3.
Sharpness
(Ketajaman)
Fitur ini dapat membuat gambar tampak lebih tajam
atau halus.
Gunakan atau untuk menyesuaikan ketajaman
dari '0' hingga '100'.
Response Time
(Waktu
Respons)
Memungkinkan Anda menyetel Response Time
(Waktu Respons) ke Normal atau Fast (Cepat).
MST DisplayPort Multi Stream Transport. Setelan bakunya
adalah Off (Nonaktif). Untuk mengaktifkan MST
(DP out), pilih On (Aktif).
CATATAN: Apabila kabel upstream DisplayPort/USB
Tipe C dan kabel downstream DP disambungkan,
monitor secara otomatis akan mengaur MST ke On
(Aktif). Tindakan hanya akan dilakukan setelah
Factory Reset (Reset Pabrik) atau Reset Display
(Reset Tampilan) dipilih.










