Users Guide

Mengatasi Masalah | 63
Masalah Kondisi yang
Terjadi
Kemungkinan Solusi
Pengisian daya
sering kali
terputus saat
menggunakan
sambungan
USB Tipe C
ke komputer,
laptop, dll
Pengisian daya
secara berkala
•Pastikan pemakaian daya maksimum perangkat
lebih dari 65W.
•Pastikan Anda hanya menggunakan adaptor resmi
Dell atau adaptor yang diberikan bersama produk.
•Pastikan kabel USB Tipe-C tidak rusak.
Tidak ada
gambar ketika
memakai
sambungan DP
ke PC
Layar Kosong • Memverifikasi standar DP (DP1,1a atau DP1,4)
yang dapat disertifikasikan oleh Kartu Grafis Anda.
Unduh dan pasang driver kartu grafis terbaru.
• Beberapa kartu grafis DP1.1a tidak mendukung
monitor DP1,4. Buka menu OSD, pada pemilihan
Sumber Input, tekan terus tombol
pemilih
DP selama 8 detik untuk mengubah pengaturan
monitor dari DP 1,4 ke DP 1.1a.
Tidak ada
gambar bila
menggunakan
MST USB Tipe C
Layar gelat atau
DUT kedua
bukan mode
Prime
•Input USB Tipe C , Buka menu OSD, dalam Info
Tampilan, pastikan Kecepatan Link adalah HBR2
atau HBR3, jika Kecepatan Link adalah HBR2,
sebaiknya gunakan kabel USB Tipe C ke DP
untuk mengaktifkan MST.
Tidak ada
sambungan
jaringan
Jaringan
terbatas atau
terputus-putus
•Periksa untuk memastikan prioritas data telah
dipilih di OSD. Jangan Nonaktifkan/Aktifkan
tombol daya saat jaringan tersambung, biarkan
tombol daya tetap aktif.
Port LAN tidak
berfungsi
Masalah
pengaturan OS
dan sambungan
kabel
•Pastikan BIOS dan driver untuk komputer terkini
telah dipasang di komputer Anda.
•Pastikan Pengontrol Ethernet Realtek Gigabit
telah terinstal di Windows Device Manager.
•Jika Konfigurasi BIOS Anda memiliki pilihan
Diaktifkan/Dinonaktifkan LAN/GBE, pastikan telah
diatur ke Diaktifkan.
•Pastikan kabel Ethernet telah tersambung secara
aman di monitor dan hub/router/firewall.
•Periksa status LED kabel Ethernet untuk
mengkonfirmasi konektivitas. Sambungkan ulang
kedua kabel Ethernet jika LED tidak menyala.
•Pertama-tama, matikan komputer, lalu lepas
kabel Tipe-C dan kabel daya monitor. Lalu,
hidupkan komputer, pasang kabel daya monitor
dan kabel Tipe-C.