Setup Guide

24
Menggunakan Desktop Studio XPS Anda
Konektor Panel Belakang
7
8
9
10
11
12
13
4
5
3
2
1
6
1
Konektor S/PDIF
Menyambungkan ke amplifier dan TV
untuk audio digital melalui kabel digital
optis. Format ini akan membawa sinyal
audio tanpa harus melewati proses
konversi audio analog.
2
Konektor eSATAMenyambungkan
ke perangkat penyimpanan SATA
eksternal.
3
Konektor HDMI — Menyambungkan
ke TV untuk sinyal video dan audio.
CATATAN: Untuk monitor tanpa speaker
terintegrasi, hanya sinyal video yang akan
terbaca.
4
Konektor USB 2.0 (4)
Menyambungkan ke perangkat USB,
seperti mouse, keyboard, printer, drive
eksternal, atau pemutar MP3.