Setup Guide

36
Menggunakan Laptop Studio Anda
Notes Creator • Membuat pesan pengingat
dengan diketik atau tulisan tangan. Catatan
ini akan muncul di papan buletin saat Anda
mengakses Dell Touch Zone selanjutnya.
Drum Zone • Memainkan game untuk musik
pada komputer Anda atau memutar instrumen
perkusi yang dihasilkan.
You Paint • Menggambar, mewarnai gambar,
dan mengedit foto menggunakan perangkat
lunak ini.
Games • Memainkan game Windows yang
dipilih menggunakan layar sentuh.
Music • Memutar musik, membuat
daftar lagu, dan mencari melalui file musik
berdasarkan album, artis, atau judul lagu.
Internet Explorer • Menjelajahi Internet
menggunakan teknologi multi-sentuh. Sentuh
link yang ingin Anda tuju atau download.
Help • Gunakan fitur Help untuk informasi
lebih lanjut mengenai cara menggunakan layar
sentuh.
Video penyorot fitur layar sentuh akan berfungsi
saat Anda menyalakan komputer untuk pertama
kalinya.