Setup Guide
11
Memasang Laptop Studio Anda
Untuk membuat media pemulihan sistem:
Pastikan bahwa adaptor AC telah tersambung (lihat "Menyambungkan Adaptor AC" di halaman 1. 6).
Pasang disk atau USB key ke dalam komputer.2.
Klik 3. Start (Mulai) → Programs (Program)→ Dell DataSafe Local Backup (Pencadangan Lokal
Dell DataSafe).
Klik 4. Create Recovery Media (Buat Media Pemulihan).
Ikuti instruksi pada layar.5.
CATATAN: Untuk informasi mengenai prosedur menggunakan media pemulihan sistem, lihat
"Media Pemulihan Sistem" di halaman 70.










