Setup Guide
5
Menghubungi Dell
Dell menyediakan beberapa pilihan layanan dan dukungan online dan berbasis telepon. Jika Anda tidak
mempunyai koneksi internet aktif, Anda bisa menemukan informasi kontak pada faktur pembelian, slip
kemasan, bon, atau katalog produk Dell. Ketersediaannya berbeda antara negara dan produk, dan
sejumlah layanan mungkin tidak tersedia di area Anda. Jika Anda ingin menghubungi Dell mengenai
penjualan, dukungan teknis, atau layanan pelanggan:
1. Kunjungi dell.com/support.
2. Pilih negara asal Anda melalui menu drop-down di pojok kanan bawah halaman.
3. Untuk dukungan kustom:
a. Masukkan Tag Layanan sistem di bidang Enter your Service Tag.
b. Klik Submit.
Halaman dukungan yang berisi berbagai kategori dukungan akan ditampilkan.
4. Untuk dukungan umum:
a. Pilih kategori produk Anda.
b. Pilih segmen produk Anda.
c. Pilih produk Anda.
Halaman dukungan yang berisi berbagai kategori dukungan akan ditampilkan.
15










