Users Guide
Table Of Contents
- Tentang Proyektor Dell
- Mengkonfigurasi Proyektor
- Membersihkan Cermin Proyektor
- Mengatur Fokus Proyektor
- Mengatur Ukuran Gambar
- Mengatur Bentuk Gambar
- Menggunakan Remote Control
- Sambungan Proyektor
- Menyambungkan ke Komputer
- Menyambung ke Tablet dan Smartphone untuk Video dan Audio MHL
- Menyambung ke Sumber Video
- Menyambung ke Monitor Eksternal untuk Mengulang Video VGA
- Menyambung ke Speaker Eksternal
- Menyambung ke Perangkat USB Eksternal
- Menyambungkan ke LAN (Local Area Network)
- Menyambung ke Kotak Kontrol RS232 Komersial
- Menggunakan Proyektor
- Menghidupkan Proyektor
- Mematikan Proyektor
- Pengaturan Menu
- INPUT SOURCE (SUMBER INPUT)
- AUTO-ADJUST (PENGATURAN OTOMATIS)
- BRIGHTNESS/CONTRAST (KECERAHAN/KONTRAS)
- VIDEO MODE (MODE VIDEO)
- AUDIO VOLUME (VOLUME AUDIO)
- AUDIO EQ (EKUALISER AUDIO)
- ADVANCED SETTINGS (PENGATURAN LANJUTAN)
- Image Settings (Pengaturan Gambar) (dalam Mode PC)
- Image Settings (Pengaturan Gambar) (dalam Mode Video)
- Image Settings (Pengaturan Gambar) (TanpaSumber Input)
- Display Settings (Pengaturan Tampilan) (dalam Mode PC)
- Display Settings (Pengaturan Tampilan) (dalam Mode Video)
- Projector Settings (Pengaturan Proyektor)
- LAN Settings (Pengaturan LAN)
- Wireless Settings (Pengaturan Nirkabel)
- Menu Settings (Pengaturan Menu)
- Power Settings (Pengaturan Daya)
- Information (Informasi)
- LANGUAGE (BAHASA)
- HELP (Bantuan)
- Menggunakan Pena Interaktif (Hanya untuk S510)
- Menggunakan Intel® WiDi
- Menggunakan Miracast
- Menggunakan Layar Nirkabel/LAN (DoWiFi/DoLAN)
- Menggunakan Layar USB (DoUSB)
- Menggunakan Presentasi Bebas PC
- Menggunakan Proyeksi Audio
- Mengelola Proyektor dengan Browser Web
- Mengkonfigurasikan Pengaturan Jaringan
- Mengakses Manajemen Web
- Halaman Muka
- Men-download Aplikasi Proyektor DoWiFi
- Conference Control (Kontrol Konferensi)
- Mengelola Konfigurasi Proyektor
- Admin
- System Status (Status Sistem)
- Network Setup (Konfigurasi Jaringan)
- Projection Setup (Konfigurasi Proyeksi)
- Change Passwords (Ubah Sandi)
- Reset to Default (Atur Ulang ke Default)
- Firmware Upgrade (Upgrade Firmware)
- Projector Control Panel (Panel Kontrol Proyektor)
- Alert Setting (Pengaturan Tanda)
- Reboot System (Sistem Boot Ulang)
- Mengelola Proyektor dengan Crestron Roomview Tersambung
- Mengatasi Masalah Proyektor
- Spesifikasi
- Menghubungi Dell
- Lampiran: Daftar istilah

38 Menggunakan Proyektor
CATATAN: Jika Anda menyesuaikan pengaturan Color Temperature
(Suhu Warna), RGB Color Adjust (Pengaturan Warna RGB), and
White Intensity (Intensitas Putih), maka proyektor akan secara
otomatis beralih ke Custom mode (mode Kustom).
IMAGE SETTINGS (PENGATURAN GAMBAR) (DALAM MODE VIDEO)—Pilih,
kemudian tekan untuk membuka pengaturan gambar. Berikut adalah
pilihan yang tersedia dalam menu pengaturan gambar:
C
OLOR TEMPERATURE (SUHU WARNA)—
Untuk menyesuaikan suhu
warna. Layar akan terlihat lebih sejuk pada suhu warna yang lebih
tinggi dan lebih hangat pada suhu warna yang lebih rendah. Bila Anda
menyesuaikan nilai dalam menu
Penyesuaian Warna
, mode Custom
(Kustom) akan diaktifkan. Nilai akan disimpan dalam mode Custom
(Kustom).
RGB COLOR ADJUST (PENGATURAN WARNA RGB)—
Untuk menyesuaikan
warna merah, hijau dan biru secara manual.
SATURATION (SATURASI)—
Untuk menyesuaikan sumber video dari hitam
putih ke warna dengan saturasi penuh. Tekan untuk menambah
jumlah warna pada gambar dan untuk mengurangi jumlah warna
pada gambar.
SHARPNESS (KETAJAMAN)—
Tekan untuk menambah ketajaman dan
untuk mengurangi ketajaman.
TINT (PEWARNAAN)—
Tekan untuk menambah jumlah warna hijau
pada gambar dan untuk mengurangi jumlah warna hijau pada
gambar.
WHITE INTENSITY (INTENSITAS PUTIH)—
Tekan , lalu gunakan dan
untuk menampilkan intensitas putih.
COLOR SPACE (RUANG WARNA)—
Untuk memilih ruang warna.
Pilihannya adalah: RGB, YCbCr, dan YPbPr.
VGA OUTPUT (OUTPUT VGA)—
Pilih On (Aktif) atau Off (Tidak Aktif) pada
fungsi output VGA di status siaga proyektor. Pengaturan default adalah
Off (Tidak Aktif).










