Users Guide
28 Menggunakan Proyektor
5 Laser Arahkan remote control ke layar, lalu tekan terus
tombol laser untuk mengaktifkan sinar laser. p
PERHATIAN: Jangan lihat titik laser bila
sedang menyala. Jangan arahkan sinar laser
ke mata.
6 Rasio Aspek Tekan untuk mengubah rasio aspek gambar yang
ditampilkan.
7 Pengaturan keystone Tekan untuk mengatur distorsi gambar akibat
memiringkan proyektor (+40/-35 derajat).
8 Gulir Halaman ke
Atas
Tekan untuk beralih ke halaman sebelumnya.
CATATAN: Kabel USB Mini harus tersambung
jika Anda ingin menggunakan fitur Gulir
Halaman ke Atas.
9 Gulir Halaman ke
Bawah
Tekan untuk beralih ke halaman berikutnya.
CATATAN: Kabel USB Mini harus tersambung
jika Anda ingin menggunakan fitur Gulir
Halaman ke Bawah.
10
Pengaturan keystone
Tekan untuk mengatur distorsi gambar akibat
memiringkan proyektor (+40/-35 derajat).
11 S-Video Tekan untuk memilih sumber S-Video.
12 Video Tekan untuk memilih sumber Composite Video
(Video Komposit).
13 Modus Video Proyektor dilengkapi konfigurasi standar yang
dioptimalkan untuk menampilkan data (slide
presentasi) atau video (film, permainan, dsb.).
Tekan tombol Video Mode (Modus Video) untuk
beralih di antara Presentation mode (Modus
Presentasi), Bright mode (Modus Cerah), Movie
mode (Modus Film), sRGB, atau Custom mode
(Modus Kustom).
Menekan tombol Video Mode (Modus Video) sekali
akan menampilkan modus tampilan aktif. Menekan
kembali tombol Video Mode (Modus Video) akan
beralih di antara modus.










