Users Guide
Menyambungkan Adapter Layar Nirkabel 17
Memasang Adapter Layar Nirkabel
Proyektor Anda dilengkapi kompartemen internal yang diamankan untuk
adapter layar nirkabel. Adapter layar nirkabel tidak diberikan bersama
proyektor 4350. Kompartemen internal memiliki port daya HDMI dan USB
serta berdimensi 107 x 40 x 67,9 mm (4,21 x 1,57 x 2,67 inci).
Berikut adalah langkah-langkah pemasangan:
1
Buka penutup atas, pastikan proyektor dalam keadaan mati.
3
Menyambungkan Adapter
Layar Nirkabel
1,57"
(40 mm)
4,21"(107 mm)
2,67"(67,9 mm)










