Owners Manual

Table Of Contents
d. hard disk
e. keyboard
f. sandaran tangan
3. Untuk melepaskan expresscard:
a. Lepaskan sambungan kabel expresscard dari komputer [1].
b. Lepaskan sekrup M2.5x5.0 yang menahan expresscard ke komputer [2].
c. Lepaskan board expresscard dari komputer [3].
Memasang expresscard
1. Tempatkan expresscard pada komputer.
2. Pasang kembali sekrup M2.5x5.0 yang menahan expresscard pada komputer.
3. Sambungkan kabel expresscard.
4. Pasang:
a. sandaran tangan
b. keyboard
c. hard disk
d. penutup bawah
e. baterai
f. penutup baterai
5. Ikuti prosedur dalam Setelah mengerjakan bagian dalam komputer.
Papan USB
Melepaskan board USB
1. Ikuti prosedur dalam Sebelum mengerjakan bagian dalam komputer Anda.
2. Lepaskan:
40
Membongkar dan merakit kembali