Setup Guide

36 Memulai Dengan Sistem Anda
Getaran maksimum
Pengoperasian
0,26 Gms dari 5–350 Hz selama 5 menit dalam orientasi
operasional
Penyimpanan
1,54 Gms dari 10-250 Hz selama 10 menit dalam semua
orientasi
Guncangan maksimum
Pengoperasian
Guncangan setengah sinus dalam semua orientasi
operasional 31 G tambah atau kurang 5% dengan durasi
pulsa 2,6 ms tambah atau kurang 10%
Penyimpanan
Guncangan setengah sinus pada keenam sisi 71 G tambah
atau kurang 5% dengan durasi pulsa 2 ms tambah atau
kurang 10%
Guncangan gelombang kotak pada keenam sisi 27 G dengan
perubahan kecepatan 596,9 cm (235 in)/dtk atau lebih besar
Ketinggian
Pengoperasian
–16 s/d 3.048 m (–50 s/d 10.000 ft)
CATATAN: Pada ketinggian di atas 899,16 m (2.950 ft), suhu
pengoperasian maksimum berkurang 1°F/167,64 m (550 ft).
Penyimpanan
–16 s/d 10.600 m (–50 s/d 35.000 ft)
Lingkungan (lanjutan)