Getting Started Guide
PowerConnect B-MLXe Panduan Pengaktifan 177
53-1001995-01
GAMBAR 87
Memasang catu daya di dalam sasis 16 slot
6. Untuk informasi tentang menyambung daya ke router, lihat "Menyambung daya AC" pada halaman 177 atau
"Menyambung daya DC" pada halaman 178.
7. Untuk informasi mengenai daya sistem, lihat "Mengaktifkan sumber daya" pada halaman 181.
Menyambung daya AC
Langkah-langkah koneksi daya AC
1. Temukan konektor daya pada catu daya di panel belakang sasis B-MLXe.
2. Angkat penahan kabel dan sambungkan kabel daya AC ke konektor tersebut.
3. Pasang penahan kabel pada steker daya untuk menahannya tetap di tempat.
1 Catu daya 2 Kait pelepas
1
2










