Users Guide

Mengoperasikan Monitor 57
Lock (Kunci) CATATAN: Untuk membuka kunci tombol, gerakkan
dan tahan joystick ke atas/bawah/kiri/kanan selama
4 detik, lalu tekan joystick untuk mengonfirmasikan
perubahan dan menutup menu pop-up.
Reset Menu
(Atur Ulang
Menu)
Mereset semua pengaturan OSD ke nilai prasetel
pabrik.
Personalize
(Personal-
isasikan)
Shortcut Key 1
(Kunci Pintasan
1)
Memungkinkan Anda untuk memilih fitur dari Preset
Modes (Mode Prasetel), Brightness/Contrast
(Kecerahan/Kontras), Input Source (Sumber
Input), Aspect Ratio (Rasio Aspek), Rotation
(Rotasi), atau Display Info (Info Layar) dan
menyetel sebagai tombol pintas.
Shortcut Key 2
(Kunci Pintasan
2)
Shortcut Key 3
(Kunci Pintasan
3)
Power Button
LED (LED
To m b o l D a ya)
Memungkinkan Anda mengatur indikator LED daya ke
aktif atau nonaktif untuk menghemat energi.
USB-C
Charging
65W (Pengisian
Daya USB-C
65 W)
Setelan bawaan adalah Off in Off Mode (Mode
Mati dalam Mati). Pilih On in Off Mode (Mode
Hidup dalam Mati) untuk mengisi daya notebook
atau perangkat bergerak secara otomatis melalui
kabel USB Tipe C meski monitor dalam mode mati.