Users Guide
2 dari 14
Ulasan Simbol Bahaya
Simbol
Kata
Penanda
Tingkat Bahaya
CATATAN
CATATAN menunjukkan informasi penting yang
membantu Anda memanfaatkan Braket Pemasangan
Dell dengan lebih baik.
PERHATIAN
PERHATIAN menunjukkan kemungkinan kerusakan
hardware atau kehilangan data dan memberi tahu Anda
cara menghindari masalah tersebut.
PERINGATAN
PERINGATAN menunjukkan kemungkinan kerusakan
properti, cedera diri, atau kematian.
LISTRIK
LISTRIK menunjukkan kemungkinan bahaya listrik yang,
jika tidak dihindari, bisa menyebabkan cedera, kebakaran
dan/atau kematian.
Simbol-simbol ini mengingatkan pengguna tentang kondisi keselamatan yang perlu
diperhatikan. Semua pengguna produk ini harus bisa mengenali dan memahami
pentingnya bahaya keselamatan berikut ini jika ditemukan di produk atau dalam
dokumentasi produk.
Informasi dalam dokumen ini bisa berubah tanpa pemberitahuan.
© 2009 Dell Inc. Semua hak dilindungi undang-undang. Dicetak di China.
Dilarang keras melakukan reproduksi materi ini dengan cara apa pun tanpa izin tertulis dari Dell Inc.
Merek dagang yang digunakan dalam teks ini: Dell dan logo DELL adalah merek dagang Dell Inc.
Merek dagang dan nama dagang lain mungkin digunakan dalam dokumen ini untuk mengacu pada entitas yang mengklaim merek dan nama atau produk mereka.
Dell Inc. tidak mengklaim kepentingan kepemilikan apa pun dalam merek dagang dan nama dagang selain miliknya sendiri.
Model ARWAL
Oktober 2009 Rev. A00
2 dari 14










