Users Guide
Table Of Contents

12 │ Memasangkan mouse nirkabel
CATATAN: Jika Mouse MS5320W tidak tercantum, pastikan mode pemasangan
pada mouse telah diaktifkan.
4. Konfirmasikan proses pemasangan di mouse maupun perangkat.
Lampu sambungan Bluetooth kedua akan menyala putih terang selama 3 detik
untuk menunjukkan bahwa sambungan berhasil dilakukan, lalu mati. Setelah
mouse dan perangkat dipasangkan, keduanya akan tersambung secara otomatis
bila Bluetooth diaktifkan dan berada dalam jangkauan Bluetooth.
Perangkat 2
Mouse Dell
MS5320W










