Users Guide
Table Of Contents
- Inspiron 3501 Penyiapan dan Spesifikasi
- Menyiapkan Inspiron 3501 Anda
- Tampilan Inspiron 3501
- Spesifikasi Inspiron 3501
- Dimensi dan berat
- Prosesor
- Chipset
- Sistem operasi
- Memori
- Port eksternal
- Slot internal
- Ethernet
- Modul nirkabel
- Audio
- Penyimpanan
- Memori Intel Optane H10 dengan Penyimpanan Solid State (opsional)
- Pembaca kartu-media
- Keyboard
- Kamera
- Panel sentuh
- Adaptor daya
- Baterai
- Display
- Pembaca sidik jari (opsional)
- GPU—Terintegrasi
- GPU—Diskret
- Lingkungan pengoperasian dan penyimpanan
- Pintasan keyboard
- Mendapatkan bantuan dan menghubungi Dell
Mati
● Adaptor daya tersambung dan baterai terisi penuh.
● Komputer sedang berjalan dengan daya baterai dan baterai memiliki daya lebih dari 5%.
● Komputer dalam keadaan tidur, hibernasi, atau dimatikan.
3. Port USB 3.2 Gen 1 (Tipe-C) (opsional)
Menyambungkan periferal seperti perangkat penyimpanan eksternal dan printer. Menyediakan kecepatan transfer data hingga 5 Gbps.
4. Port HDMI
Menyambungkan ke TV, display eksternal atau perangkat yang mendukung HDMI-in lainnya. Menyediakan output video dan audio.
5. Port jaringan
Menyambungkan kabel Ethernet (RJ45) dari router atau modem broadband untuk jaringan atau akses internet.
6. Port USB 3.2 Gen 1 (2)
Menyambungkan perangkat seperti perangkat penyimpanan eksternal dan printer. Menyediakan kecepatan transfer data hingga 5
Gbps.
7. Jack headset
Menyambungkan headphone atau headset (gabungan headphone dan mikrofon).
CATATAN: Fungsionalitas jack headset 3,5 mm bervariasi berdasarkan konfigurasi model. Untuk hasil terbaik, Gunakan aksesori
audio yang direkomendasikan Dell.
Atas
1. Panel sentuh
Geserkan jari Anda pada panel sentuh untuk memindahkan penunjuk mouse. Ketuk untuk mengeklik-kiri dan ketuk dengan dua jari
untuk mengeklik-kanan.
2. Area klik kiri
Tekan untuk klik kiri.
3. Area klik kanan
Tampilan Inspiron 3501
7










