Users Guide
Fitur
6 Port daya DC 12-26V Menyambungkan kabel daya 12-26V DC untuk memasok daya ke PC
Kotak Tertanam. Untuk informasi lebih lanjut mengenai dimensi fisik
port daya DC, lihat Port Daya DC.
7 Port antena nirkabel satu Menyambungkan antena nirkabel untuk meningkatkan jangkauan dan
kekuatan sinyal nirkabel.
8 Port antena nirkabel dua Menyambungkan antena nirkabel untuk meningkatkan jangkauan dan
kekuatan sinyal nirkabel.
9 Sakelar daya jarak jauh
1
Memasang sakelar daya jarak jauh.
10 Port RS232/RS485 tiga (dapat dikonfigurasi di BIOS) Menyambungkan kabel RS232/RS485 ke PC Kotak Tertanam. Untuk
informasi lebih lanjut, lihat pemetaan konektor RS232/RS485.
11 Port USB 2.0 Menyambungkan ke perangkat yang diaktifkan dengan USB.
Menyediakan kecepatan transfer data hingga 480 Mbps.
12 Port USB 2.0 Menyambungkan ke perangkat yang diaktifkan dengan USB.
Menyediakan kecepatan transfer data hingga 480 Mbps.
13 Port jaringan dua Sambungkan kabel Eth Ethernet (RJ45) untuk akses jaringan.
Menyediakan kecepatan transfer data hingga 10/100/1000 Mbps.
14 Port CANbus (opsional) Menyambungkan perangkat yang diaktifkan dengan port CANbus
atau dongle. Untuk informasi lebih lanjut, lihat pemetaan konektor
CANbus.
15 DisplayPort Menyambungkan monitor atau perangkat yang mendukung
DisplayPort lainnya. Menyediakan output video dan audio.
16 Port antena broadband seluler dua Menyambungkan antena broadband seluler untuk meningkatkan
jangkauan dan kekuatan sinyal broadband seluler.
17 Port antena broadband seluler satu Menyambungkan antena broadband seluler untuk meningkatkan
jangkauan dan kekuatan sinyal broadband seluler.
1 Koneksi yang dibuat kepada port-port ini harus menggunakan sirkuit SELF dan kawatnya (26 AWG-18AWG) harus memiliki Insulasi Ganda/Diperkuat (DI) (RI) untuk melindunginya
dari voltase berbahaya. Torsi sekrup pada 2,88 kg-cm (2,5 lb-in) untuk mengamankan kabel ke konektor.2 Antena ikirimkan dalam kotak aksesori terpisah bersama dengan Edge
Gateway Anda.
Pemetaan konektor VGA
Pin
Sinyal Pin Sinyal Pin Sinyal
1 MERAH 6 GND 11 NC
2 HIJAU 7 GND 12 DDCDAT
3 BIRU 8 GND 13 HSYNC
4 NC 9 +5 V 14 VSYNS
5 GND 10 GND 15 DDCCLK
Nomor bagian manufaktur CCM C070242HR015M408ZR
http://ccm.sg/
Fitur 7










