Setup Guide

Table Of Contents
28
Memulai Pengaktifan dengan Sistem Anda
Spesifikasi Teknis
Prosesor
Tipe prosesor Dua prosesor Intel Xeon seri E5645
Bus Ekspansi
Tipe bus PCI Express Generasi 2
Slot ekspansi kartu riser Slot 1: PCIe x4, panjang setengah, tinggi penuh
Slot 2: PCIe x4, panjang penuh, tinggi penuh
Slot 3: PCIe x8, panjang setengah, tinggi penuh
Slot 4: PCIe x4, slot internal untuk kartu
penyimpanan terintegrasi
Memori
Arsitektur 1333 MHz DDR3 RDIMMs
Soket modul memori Delapan 240 pin
Kapasitas modul memori 4 GB
RAM maksimum 32 GB
Drive
Hard drive Dua belas drive SAS atau SAS-nearline 3,5 inci
yang dapat dilepas/diganti tanpa mematikan
sistem (hot-swappable) dan dua drive
SAS 2,5 inci dengan kabel
CATATAN:
Sistem pengoperasian diinstal pada
hard drive internal dalam konfigurasi RAID 1.
Konektor
Belakang
NIC
Dua RJ-45 (untuk NIC terpadu 1GB)
Serial
9 pin, DTE, kompatibel dengan 16550
USB
Dua konektor 4 pin untuk USB 2.0
Video
VGA 15 pin
iDRAC Enterprise
Satu RJ-45