Users Guide
Table Of Contents
17
DUKUNGAN TEKNIS (TANYA-JAWAB)
Masalah & Pertanyaan Kemungkinan Solusi
LED daya mati
• Pastikan Sakelar Daya pada posisi NYALA�
• Kabel Daya harus disambungkan�
Tidak ada Plug & Play
• Pastikan sistem PC kompatibel fitur Plug & Play�
• Pastikan Kartu Video kompatibel fitur Plug & Play�
• Periksa apakah pin colokan D-15 dari Kabel Video
bengkok�
Gambar kabur • Setel Kontrol Kekontrasan dan Kecerahan�
Pantulan gambar atau pola
gelombang terdapat di gambar
• Pindahkan perangkat listrik yang mungkin mempengaruhi
interferensi listrik�
LED daya NYALA (jingga) tetapi
tidak ada video atau tidak ada
gambar�
• Sakelar Daya Komputer harus pada posisi NYALA�
• Kartu Video Komputer harus tertancap dengan benar di
slotnya�
• Pastikan kabel video monitor tersambung dengan benar
ke komputer�
• Periksa kabel video monitor dan pastikan tidak ada pin
yang bengkok�
• Pastikan komputer berfungsi normal dengan menekan
tombol CAPS LOCK pada keyboard sambil mengamati
LED CAPS LOCK� LED harus NYALA atau MATI saat
menekan tombol CAPS LOCK�
Warna utama tidak menyala
(MERAH, HIJAU, atau BIRU)
• Periksa kabel video monitor dan pastikan bahwa tidak
ada pin yang bengkok�
Gambar layar tidak ditengahkan
atau ukuran tidak tepat�
• Setel frekuensi (CLOCK) atau PHASE atau tekan hot-
key (AUTO)�
Terjadi kerusakan warna (putih
tidak nampak putih)
• Setel warna RGB atau pilih suhu warna�
Kecerahan dan kontras berkualitas
buruk
• Ketika kecerahan layar turun setelah digunakan dalam
periode waktu tertentu dan fungsi tampilan terpengaruh,
kirimkan ke pusat servis resmi untuk mendapatkan
perbaikan�
Gangguan horizontal atau vertikal
pada layar
• Sesuaikan CLOCK dan PHASE atau lakukan hot- key
(tombol OTOMATIS)�
CLOCK (frekuensi piksel) mengontrol jumlah piksel yang dipindai oleh satu sapuan
horizontal� Jika frekuensi salah, layar akan memperlihatkan garis vertikal dan gambar tidak
akan memiliki lebar yang benar�
PHASE menyetel phase sinyal clock piksel� Dengan penyetelan phase keliru, gambar akan
memiliki gangguan pada gambar terang�
Untuk penyesuaian PHASE dan CLOCK baiknya menggunakan “pola-titik”�