Dell C7520QT Panduan Pengguna Model: C7520QT Model yang sesuai peraturan: C7520QTt
CATATAN: Catatan berisi informasi penting yang akan membantu Anda menggunakan layar secara lebih baik. PERHATIAN: SEBUAH PERHATIAN menunjukkan potensi kerusakan pada perangkat keras atau hilangnya data jika instruksi tidak dipatuhi. PERINGATAN: SEBUAH PERINGATAN menunjukkan adanya potensi kerusakan properti, cedera pribadi, atau kematian. Hak cipta © 2018-2019 Dell Inc. atau anak cabangnya. Semua hak dilindungi. Dell, EMC, dan merek dagang lainnya merupakan merek dagang Dell Inc. atau anak cabangnya.
Daftar Isi Tentang Monitor Anda . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 5 Isi Kemasan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .5 Fitur Produk . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 7 Mengindentifikasi Bagian-Bagian dan Kontrol . . . . . . . . . . . . . . . . . .8 Spesifikasi Monitor . . . . . . . . . .
Diagnostik Internal . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 59 Masalah-Masalah Umum . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 60 Masalah Spesifik Produk . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 62 Masalah Layar Sentuh . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Tentang Monitor Anda Isi Kemasan Monitor Anda akan dikirim bersama komponen-komponen di bawah ini. Pastikan Anda sudah menerima semua komponen dan hubungi Dell jika ada yang terlewat. CATATAN: Beberapa komponen mungkin bersifat opsional dan tidak dikirim bersama monitor Anda. Beberapa fitur mungkin tidak tersedia di negara tertentu.
(Remote control & dudukan Stylus) x 3 Kelem Kabel x 3 Kabel daya (bervariasi menurut negara) Kabel daya untuk menghubungkan sistem Optiplex ke monitor (lihat Optiplex (Opsional)) Kabel upstream USB 3.
Fitur Produk Monitor Dell C7520QT Memiliki matriks aktif, thin film transistor (TFT), liquid crystal display (LCD), dan lampu latar LED. Fitur-fitur monitor meliputi: • layar bidang aktif 189,273 cm (74,52-inci) (Diukur secara diagonal) resolusi 3840 x 2160 (rasio aspek 16:9), plus dukungan layar penuh untuk resolusi yang lebih rendah. • Lubang-lubang pemasangan Video Electronics Standards Association (VESA™) 400 x 400 mm. • Kemampuan plug and play jika didukung oleh sistem Anda.
Mengindentifikasi Bagian-Bagian dan Kontrol Tampilan depan 1 1 5 Label 1 2 3 4 5 8 | 2 34 Keterangan Tombol sentuh gulir layar Lensa IR Tombol on/off daya Indikator LED daya Tombol sentuh Launcher OSD (Untuk informasi selengkapnya, lihat Mengoperasikan Monitor) Tentang Monitor Anda
Tampilan Belakang 1 1 2 3 4 1 DELL C7520QT Flat Panel Monitor / 液晶显示器 型号 : C7520QT Input Rating / 输入电源 : 100-240V ~ 50/60Hz 5.5A Output Rating / 输出电源 : 100-240V ~ 50/60Hz 2A Made in China / 制造地:中国 Manufactured date / 制造日期: DELL 1 C7520QT E Flat Panel Monitor / Monitor Plano Panel / Moniteur à écran plat / 液晶顯示器 Model No. / N° de Modelo / Numéro de modèle /型號: C7520QTt Input Rating / Entrada / Daya Tegangan / Tension d’entrée: 100-240V ~ 50/60Hz 5.5A 輸入電源:交流電壓 100-240伏特, 5.
Tampilan Samping 1a 1b 6 1c 2 7 3 8 9 4 5 10 Label Keterangan 1a Konektor HDMI 1 1b Konektor HDMI 2 1c Konektor HDMI 3 2 Konektor DP Sambungkan komputer Anda dengan kabel DP. 3 Konektor VGA Menyambungkan komputer Anda dengan kabel VGA. 4 Port audio line-in Input audio analog (dua saluran). 5 Port audio line-out Menyambungkan ke periferal audio eksternal. Gunakan Menyambungkan komputer Anda dengan kabel HDMI. Hanya mendukung audio 2-saluran.
7 Port downstream USB Menyambungkan perangkat USB Anda. 3.0 (3) Anda hanya dapat menggunakan konektor ini setelah Anda sambungkan kabel USB ke komputer dan konektor upstream USB pada monitor. 8 Port pengisian daya USB USB 3.0 dengan 10 W dengan kemampuan pengisian daya BC1.2 di 2A (maksimum).
Spesifikasi Monitor Jenis layar Matriks aktif - TFT LCD Jenis Panel In-plane switching Teknologi Rasio aspek 16:9 Gambar yang dapat dilihat dimensi Diagonal 189,273 cm (74,52 inci) Bidang Aktif Horizontal 1649,664 mm (64,95 inci) Vertikal 927,936 mm (36,53 inci) 1530323,4 mm2 (2372 inci2) Area Pitch piksel 0,429 mm x 0,429 mm Piksel per inci(PPI) 59 Sudut melihat Horizontal Vertikal Kecerahan panel 178° (biasa) 178° (biasa) 350 cd/m² (biasa) Rasio kontras 1200 hingga 1 (biasa) Pelapis la
Sentuh Jenis Metode Input Antarmuka InGlass Touch TechnologyTM Jari telanjang dan stylus Memenuhi USB HID Hingga sentuhan 20 titik Hingga 4 pena Titik sentuh CATATAN: Pembedaan Sentuh, Pena dan Penghapus sudah siap (fungsi mengikuti aplikasi). OS Dukungan OS Windows OS Chorme Android Versi 7 Pro dan Ultimate 8, 8,1 10 Linux kernel versi 3.15 (3.10) atau sesudahnya1 4.4 (KitKat) dengan Linux kernel 3.15 (3.10) atau sesudahnya1 Linux kernel 3.
Spesifikasi Resolusi Rentang pindai horizontal 30 kHz hingga 140 kHz (DP/HDMI) Rentang pindai vertikal 24 Hz hingga 75 Hz (DP/HDMI) Resolusi preset maksimum 3840 x 2160 pada 60 Hz Kemampuan layar video (DP & HDMI playback) 480p, 576p, 720p, 1080i, 1080p, 2160p CATATAN:Input VGA resolusi yang didukung adalah 1920 x 1080 saja.
Spesifikasi Listrik Sinyal input video Voltase input/ frekuensi/arus Voltase output/ frekuensi/arus Arus mendadak • Sinyal video digital untuk setiap saluran diferensial Per saluran diferensial pada impedans 100 ohm • Dukungan input sinyal DP/HDMI/VGA 100-240 VAC / 50 atau 60 Hz ± 3 Hz / 5,5 A (maksimum) 100-240 VAC / 50 atau 60 Hz ± 3 Hz / 2 A (maksimum) 120 V: 42 A (Maks.) pada 0 °C (penyalaan dingin) 240 V: 80 A (Maks.
Karakteristik Lingkungan Standar Kepatuhan Monitor bersertifikasi ENERGY STAR EPEAT Mematuhi RoHS Suhu Operasi Non-operasi Kelembaban Operasi Non-operasi Ketinggian Operasi Non-operasi Disipasi termal ya EPEAT terdaftar di tempat yang berlaku. Pendaftaran EPEAT beragam menurut negara. Kunjungi www. epeat.net untuk status pendaftaran menurut negara. ya 0 °C hingga 40 °C (32 °F hingga 104 °F) –20 °C hingga 60 °C (–4 °F hingga 140 °F) 10% hingga 80% (non-kondensasi) 5% hingga 90% (non-kondensasi) 5.
OSD hanya beroperasi pada mode operasi normal. Jika Anda menekan tombol apa pun pada mode aktif-off, akan ditampilkan pesan berikut. Dell 75 Monitor No HDMI 1 signal from your device. Press any key on the keyboard or move the mouse or wake it up. If there is no display, press the monitor button again to select the correct input source. C7520QT * Konsumsi daya nol pada mode OFF hanya bisa dilakukan dengan memutus sambungan kabel utama AC dari monitor.
Sematkan Penugasan Konektor DP Nomor Pin 20-sisi pin kabel sinyal yang tersambung 1 ML3(n) 2 GND 3 ML3(p) 4 ML2(n) 5 GND 6 ML2(p) 7 ML1(u) 8 GND 9 ML1(p) 10 ML0(n) 11 GND 12 ML0(p) 13 CONFIG1/(GND) 14 CONFIG2/(GND) 15 AUX CH (p) 16 Kabe; _DP Terdeteksi 17 AUX CH (n) 18 Hot Plug Terdeteksi 19 GND 20 +3.
Konektor VGA Nomor Pin sisi 15-pin kabel sinyal yang tersambung 1 Video-Merah 2 Video-Hijau 3 Video-Biru 4 NC 5 Uji Mandiri 6 GND-R 7 GND-G 8 GND-B 9 Komputer 5 V / 3.
Konektor HDMI Nomor Pin sisi 19-pin kabel sinyal yang tersambung 1 TMDS DATA 2+ 2 TMDS DATA 2 SHIELD 3 TMDS DATA 2- 4 TMDS DATA 1+ 5 TMDS DATA 1 SHIELD 6 TMDS DATA 1- 7 TMDS DATA 0+ 8 TMDS DATA 0 SHIELD 9 TMDS DATA 0- 10 TMDS CLOCK+ 11 TMDS CLOCK SHIELD 12 TMDS CLOCK- 13 CEC 14 Dilindungi (N.C.
Konektor RS232 Nomor Pin sisi 9-pin kabel sinyal yang tersambung 1 - 2 RX 3 TX 4 - 5 GND 6 - 7 Tidak Digunakan 8 Tidak Digunakan 9 - Tentang Monitor Anda | 21
Konektor RJ-45 Nomor Pin sisi 12-pin kabel sinyal yang tersambung 1 D+ 2 RCT 3 D- 4 D+ 5 RCT 6 D- 7 GND 8 GND 9 LED2_Y+ 10 LED2_Y- 11 LED2_G+ 12 LED2_G- 22 | Tentang Monitor Anda
Universal Serial Bus (USB) Bagian ini memberikan informasi kepada Anda tentang port USB yang tersedia pada monitor Anda. Komputer Anda memiliki port-port USB berikut: • 3 upstream USB 3.0 • 4 dowmstream USB 3.0 (1 Port pengisian daya USB) CATATAN: Port USB monitor hanya bekerja ketika monitor aktif dan berada pada mode hemat daya. Jika Anda menonkaktifkan monitor lalu menyalakannya, periferal yang menyertai mungkin butuh waktu beberapa detik untuk kembali ke fungsi normal.
Plug-and-Play Anda dapat menginstal monitor dalam sistem apa pun yang kompatibel dengan Plugand-Play. Secara otomatis layar memberikan data identifikasi layar yang diperluas (EDID) ke komputer menggunakan protokol saluran data layar (DDC) sehingga komputer bisa mengonfigurasi dirinya sendiri dan mengoptimalkan pengaturan tampilan. Sebagian besar penginstalan monitor bersifat otomatis; Anda dapat memilih pengaturan yang lain jika dikehendaki.
Mengonfigurasi Monitor Menyambungkan Monitor Anda PERINGATAN: Sebelum Anda memulai prosedur apa pun pada bagian ini, ikuti Instruksi Keselamatan. Untuk menyambungkan monitor Anda ke komputer: 1. Matikan komputer. 2. Sambungkan kabel HDMI/DP/VGA/USB dari monitor Anda ke komputer. 3. Nyalakan monitor Anda. 4. Pilih sumber input ysng benar pada Menu OSD Monitor lalu hidupkan komputer Anda. Optiplex (Opsional) Memasang Optiplex • Buka karton, lalu keluarkan penyangga Optiplex. 1. Lepas penutup kabel. 2.
• Geser wadah Optiplex kembali ke monitor. Sambungan PC eksternal Menyambungkan kabel USB USB USB CATATAN: Rujuk bagian tentang sumber input dan perpasangan USB.
Menyambungkan kabel HDMI HDMI HDMI Menyambungkan kabel DP DP DP Menyambungkan kabel VGA VGA VGA Mengonfigurasi Monitor | 27
Menyambungkan Optiplex Menyambungkan kabel HDMI HDMI1 USB 1 Menyambungkan kabel DP USB 3 DP 28 | Mengonfigurasi Monitor
Menyambungkan kabel VGA USB 3 VGA Mengonfigurasi Monitor | 29
Pemasangan Dinding (Opsional) DELL C7520QT Flat Panel Monitor / 液晶显示器 型号 : C7520QT Input Rating / 输入电源 : 100-240V ~ 50/60Hz 5.5A Output Rating / 输出电源 : 100-240V ~ 50/60Hz 2A Made in China / 制造地:中国 Manufactured date / 制造日期: DELL C7520QT E Flat Panel Monitor / Monitor Plano Panel / Moniteur à écran plat / 液晶顯示器 Model No. / N° de Modelo / Numéro de modèle /型號: C7520QTt Input Rating / Entrada / Daya Tegangan / Tension d’entrée: 100-240V ~ 50/60Hz 5.5A 輸入電源:交流電壓 100-240伏特, 5.
Remote Control 4. Kiri Tekan untuk menggeser pilihan ke kiri pada menu OSD. 5. Bawah Tekan untuk menggeser pilihan ke bawah pada menu OSD.. 6. Menu Tekan untuk mengaktifkan menu OSD. 7. Kecerahan Tekan untuk mengurangi Kecerahan. 8. Volume Tekan untuk mengurangi Volume. 9. BISU Tekan untuk mengaktifkan/ menonaktifkan fungsi bisu/diam. 10.Mode Preset Menampilkan Informasi tentang Mode Preset. 11. Kanan Tekan untuk menggeser pilihan ke kanan pada menu OSD. 1.
Memasukkan baterai ke remote control Remote control diberi tenaga dua buah baterai AAA 1,5 V. Untuk memasang atau mengganti baterai: 1. Tekan lalu geser penutup untuk membukanya. 2. Sejajarkan baterai sesuai tanda (+) dan indikasi (–) di dalam tempat baterai. 3. Pasang kembali penutupnya. PERHATIAN: Pemakaian baterai yang salah bisa mengakibatkan kebocoran atau ledakan.
Kisaran operasi remote control Arahkan bagian atas remote control ke sensor jarak jauh layar LCD selama operasi tombol. Gunakan remote control dalam jarak sekitar 7 m dari sensor remote control pada sudut horizontal dan vertikal dalam 22,5° dengan jarak sekitar 7 m. CATATAN: Remote control mungkin tidak berfungsi dengan benar ketika sensor remote control pada monitor terkena sinar matahari langsung atau pencahayaan yang kuat, atau ketika ada halangan ke jalan transmisi sinyal. 22.5° 22.
Mengoperasikan Monitor Menyalakan Monitor Tekan tombol Daya untuk menyalakan dan mematikan layar. LED putih menunjukkan bahwa monitor Aktif dan berfungsi penuh. LED putih menyala menunjukkan Mode Hemat Daya DPMS. Sentuh Launcher OSD Monitor ini disertai fungsi OSD sentuh. Tekan tombol sentuh launcher OSD untuk mengakses fungsi tersebut.
Menggunakan Launcher Kontrol Sentuh Gunakan ikon kontrol sentuh pada bagian depan layar untuk menyetel karakteristik gambar yang ditampilkan. Ketika Anda menggunakan ikon-ikon tersebut untuk menyetel kontrol, OSD akan menampilkan nilai numerik karakteristik ketika berubah. 1 2 3 4 5 6 7 Tabel berikut menerangkan ikon-ikon kontrol sentuh: Ikon-ikon Kontrol Sentuh 1 Layar Mati 2 Keterangan Gunakan ikon ini untuk mengganti layar ke hitam atau putih. Pergi ke Menu untuk memilih warna layar mati.
Menggunakan fungsi penguncian OSD 1. Tekan tombol sentuh pembuka OSD. 1 2. Sentuh terus 2 3 4 5 6 7 selama 5 detik. Anda akan melihat opsi pilihan berikut: Dell 75 Monitor Select Option: C7520QT Tabel berikut menerangkan ikon-ikon kontrol sentuh: Ikon-ikon Kontrol Sentuh 1 Keterangan Gunakan ikon ini untuk mengunci fungsi menu OSD. Penguncian menu OSD 2 Gunakan ikon ini untuk mengunci tombol daya agar tidak mati.
3. Sentuh terus selama 5 detik, sentuh untuk membuka kunci.
Menggunakan Menu On-Screen Display (OSD) Mengakses Sistem Menu CATATAN: Perubahan apa pun yang Anda buat menggunakan menu OSD akan tersimpan secara otomatis jika Anda beralih ke menu OSD lain, keluar dari menu OSD, atau menunggu menu OSD bakal hilang. 1 Tekan ikon pada remote control atau tombol sentuh Launcher OSD untuk mengaktifkan menu OSD.
Kontrol OSD Sentuh Ikon Menu dan Submenu Keterangan Kecerahan/ Kontras Gunakan menu ini untuk mengaktifkan setelan Kecerahan/ Kontras. Dell 75 Monitor Brightness/Contrast Auto Adjust Input Source 75% Color Display Audio 75% Menu Personalize Others Kecerahan Kecerahan menyesuaikan luminans lampu latar (minimum 0; maksimum 100). Kontras Sentuh ikon untuk menambah kecerahan. Sentuh ikon untuk mengurangi kecerahan.
Ikon Menu dan Submenu Keterangan Setel Otomatis Sekalipun komputer Anda mengenali monitor pada saat dinyalakan, fungsi Setelan Otomatis akan mengoptimalkan pengaturan layar untuk digunakan bersama konfigurasi tertentu. Setelan Otomatis memungkinkan layar menyesuaikan diri terhadap sinyal video yang masuk. Setelah menggunakan Setelan Otomatis, selanjutnya Anda dapat menyelaraskan layar menggunakan Jam Piksel (Kasar) dan Fasa (Halus) yang merupakan kontrol pada menu Tampilan.
Ikon Menu dan Submenu Keterangan Sumber Input Gunakan menu Sumber Input untuk memilih di antara input video yang berbeda yang tersambung ke monitor Anda. Dell 75 Monitor Brightness/Contrast VGA Auto Adjust DP Input Source HDMI 1 Color HDMI 2 Display HDMI 3 Audio Auto Select Menu Reset Input Source On Personalize Others VGA Pilih inputVGA Ketika Anda menggunakan konektor VGA. DP Pilih inputDP ketika menggunakan konektor DP (DisplayPort).
Ikon Menu dan Submenu Mode Preset Keterangan Ketika Anda memilih Mode Preset, Anda dapat memilih Standar, TampilanNyaman, Suhu Warna.,atau Warna Kustom dari daftar. Dell 75 Monitor Brightness/Contrast Preset Modes Standard Auto Adjust Input Color Format ComfortView Input Source Reset Color Color Temp. Color Custom Color Display Audio Menu Personalize Others • Standar: Pengaturan warna default. Ini merupakan mode preset default.
Ikon Menu dan Submenu Keterangan Format Warna Input Memungkinkan Anda mengatur mode input video ke: • RGB: Pilih opsi ini jika monitor Anda tersambung ke komputer (atau pemutar DVD) menggunakan kabel HDMI, DP atau VGA. • YPbPr: Pilih opsi ini jika pemutar DVD Anda hanya mendukung output YPbPr.
Ikon Menu dan Submenu Keterangan Tampilan Gunakan menu Tampilan untuk menyesuaikan gambar. Dell 75 Monitor Brightness/Contrast Aspect Ratio Auto Adjust Horizontal Position Input Source Vertical Position Color Sharpness Display Pixel Clock Audio Phase Menu Reset Display Wide 16:9 50 Personalize Others Rasio Aspek Posisi Horizontal Menyesuaikan rasio gambar menjadi Lebar 16:9,4:3, atau 5:4. Posisi Vertikal Gunakan atau untuk menyesuaikan gambar ke atas atau ke bawah. Minimum ‘0’ (-).
Ikon Menu dan Submenu Keterangan Reset Layar Audio Kembalikan pengaturan layar ke default pabrik. Dell 75 Monitor Brightness/Contrast Volume 50 Auto Adjust Audio Source HDMI 1 Input Source Speaker On Color Reset Audio Display Audio Menu Personalize Others Volume Sumber Audio Speaker Reset Audio Menu Memungkinkan Anda mengatur tingkat volume sumber audio. Gunakan atau untuk menyesuaikan tingkat volume dari ‘0’ hingga ‘100’. Memungkinkan Anda mengatur sumber audio ke Audio PC atau HDMI/DP.
Ikon Menu dan Submenu Bahasa Transparansi Timer Keterangan Atur Layar OSD ke salah satu dari delapan bahasa. (Bahasa Inggris, Bahasa Spanyol, Bahasa Prancis, Bahasa Jerman, Bahasa Portugis Brasil, Bahasa Rusia, Bahasa Cina yang Disederhanakan, atau Bahasa Jepang). Pilih opsi ini untuk mengganti transparansi menu dengan menggunakan dan ikon (min. 0 / maks. 100). Waktu Penangguhan OSD: Atur waktu OSD tetap aktif setelah Anda menekan sebuah tombol.
Ikon Menu dan Submenu Level Gulir Layar Keterangan Memungkinkan Anda mengatur level Gulir Layar sehingga Anda bisa sampai di bagian atas gambar. Opsi Level Gulir: - Layar 1/2 - Layar 1/3 Warna Layar Mati Bangun dengan Sentuhan Reset Personalisasi Lainnya - Layar 2/3 Memungkinkan Anda mengatur Warna Layar Mati ke Putih atau hitam. Pilih Aktifkan untuk mengaktifkan fitur ini. Kembalikan tombol pintasan ke default pabrik.
Ikon Menu dan Submenu DDC/CI Keterangan DDC/CI (Display Data Channel/Command Interface) memungkinkan Anda menyesuaikan pengaturan monitor menggunakan perangkat lunak pada komputer. Pilih Nonaktifkan untuk menonaktifkan fitur ini. Aktifkan fitur ini untuk mendapatkan pengalaman terbaik dan performa optimal untuk monitor Anda. Dell 75 Monitor The function of adjusting display setting using PC application will be disabled.
Ikon Menu dan Submenu Keterangan Reset Pabrik Memulihkan semua nilai standar ke pengaturan default pabrik. Terdapat juga pengaturan untuk pengujian ENERGY STAR®. Dell 75 Monitor Brightness/Contrast Display Info Auto Adjust DCC/CI Input Source HDMI CEC Off Color LCD Conditioning Off Display Firmware M2T101 Audio IP Address 10.0.50.
Dell 75 Monitor The function of adjusting display setting using PC application will be disabled. Do you wish to disable DDC/CI function? Yes No C7520QT Ketika monitor memasuki mode Hemat Daya, pesan berikut akan muncul: Dell 75 Monitor Entering power save mode. Jika Anda menekan tombol manapun selain tombol daya, pesan berikut akan muncul bergantung pada input yang dipilih: Dell 75 Monitor No HDMI 1 signal from your device. Press any key on the keyboard or move the mouse or wake it up.
atau Dell 75 Monitor No HDMI 2 Cable The display will go into Power Save Mode in 4 minutes. www.dell.com/C7520QT C7520QT atau Dell 75 Monitor No HDMI 3 Cable The display will go into Power Save Mode in 4 minutes. www.dell.com/C7520QT C7520QT atau Dell 75 Monitor No DP Cable The display will go into Power Save Mode in 4 minutes. www.dell.com/C7520QT C7520QT atau Dell 75 Monitor No VGA Cable The display will go into Power Save Mode in 4 minutes. www.dell.
Manajemen Web Dell untuk Monitor Sebelum mengakses Monitor DellFitur Manajemen Web, pastikan Ethernet bekerja secara normal. 1 2 3 4 5 6 7 • Aktifkan Ethernet Sentuh lalu tahan tombol sentuh 5 pada panel depan selama 4 detik untuk mengaktifkan, Sebuah ikon jaringan muncul dan ditampilkan pada bagian tengah selama 4 detik.
2. Pada Properties IP komputer, tetapkan Alamat IP dengan memilih Gunakan Alamat IP berikut dan masukkan nilai berikut: Untuk Alamat IP: 10.0.50.101 dan untuk Subnet Mask: 255.0.0.0 (biarkan semua entri lain kosong). 3. Konfigurasi Alamat IP sekarang akan tampak seperti ini: Configure notebook IP Address to 10.0.50.101 Monitor IP Address 10.0.50.100 Untuk mengakses dan menggunakan manajemen web, ikuti tahap-tahap ini: 1. Buka browser web lalu ketik Alamat IP monitor (10.0.50.100) pada bilah alamat. 2.
3. Halaman Beranda terbuka: 4. Klik tab Pengaturan Jaringan untuk melihat pengaturan jaringan.
5. Klik Kontrol Monitor untuk melihat status monitor. 6. Perbarui Firmware. Anda dapat mengunduh driver terbaru dari situs web Dukungan Dell di www.dell.com/support. 7. Upgrade halaman firmware lalu tunggu selama 30 detik.
8. Selesai. Klik tombol untuk melanjutkan sesudah 8 detik. 9. Klik Keamanan untuk mengatur sandi. 10. 56 | Klik Crestron untuk mengendalikan antarmuka.
Pemecahan Masalah PERINGATAN: Sebelum Anda memulai prosedur apa pun pada bagian ini, ikuti Instruksi Keselamatan. Uji Mandiri Monitor Anda menyediakan fitur uji mandiri yang memungkinkan Anda memeriksa apakah monitor berfungsi dengan semestinya. Jika monitor dan komputer sudah tersambung dengan benar tetapi layar monitor tetap gelap, lakukan uji mandiri dengan melakukan tahap-tahap berikut: 1. Matikan komputer dan monitor. 2. Lepas kabel video dari belakang komputer.
atau Dell 75 Monitor No HDMI 3 Cable The display will go into Power Save Mode in 4 minutes. www.dell.com/C7520QT C7520QT atau Dell 75 Monitor No DP Cable The display will go into Power Save Mode in 4 minutes. www.dell.com/C7520QT C7520QT atau Dell 75 Monitor No VGA Cable The display will go into Power Save Mode in 4 minutes. www.dell.com/C7520QT C7520QT 4. Kotak ini juga akan muncul selama operasi sistem normal, jila kabel video putus atau rusak. 5.
Diagnostik Internal Monitor Anda memiliki perkakas diagnostik internal yang membantu Anda menentukan apakah ketidakwajaran layar yang Anda alami merupakan masalah inheren monitor, atau ada masalah dengan komputer atau kartu video Anda. 1 2 3 4 5 6 7 Untuk menjalankan diagnostik internal: 1. Pastikan layar bersih (tidak ada partikel debu pada perrmukaan layar). 2. Sentuh terus selama 5 detik di Opsi Pilihan penguncian. Sentuh ikon pemeriksaan mandiri , Layar abu-abu akan muncul. 3.
Masalah-Masalah Umum Tabel berikut berisi informasi umum mengenai masalah-masalah umum monitor yang mungkin Anda temui dan kemungkinan solusinya: CATATAN: Fungsi Setel Otomatis dapat diaplikasikan pada input VGA saja. Gejala-Gejala Umum Yang Anda Alami Kemungkinan Solusi Tidak Ada Video/ LED Daya mati Tidak ada gambar • Pastikan bahwa kabel video tersambung ke monitor dan komputer tersambung dengan benar dan aman.
Gejala-Gejala Umum Yang Anda Alami Distorsi Geometris Layar tidak diketengahkan dengan benar Kemungkinan Solusi • Reset monitor ke pengaturan pabrik. • Setel Otomatis melalui OSD. • Setel kontrol horizontal & vertikal melalui OSD. Garis Horizontal/ Vertikal Ada satu garis atau • Reset monitor ke pengaturan pabrik. lebih pada layar • Jalankan Setel Otomatis melalui OSD. • Setel kontrol Fasa dan Jam Piksel melalui OSD.
Gejala-Gejala Umum Yang Anda Alami Kemungkinan Solusi Retensi gambar dari gambar statis ke kiri pada monitor untuk jangka waktu yang lama Bayangan lemah dari gambar statis yang ditampilkan pada layar • Gunakan fitur Manajemen Daya untuk menonaktifkan monitor sepanjang waktu ketika tidak digunakan (untuk informasi lebih lanjut, lihat Mode Manajemen Daya). • Sebagai alternatif, gunakan screensaver yang berubah secara dinamis.
Masalah Layar Sentuh Gejala-Gejala Spesifik Yang Anda Alami Kesalahan laporan sentuh Fungsi sentuh tidak selaras atau sentuh tidak berfungsi Layar sentuh tidak responsif dalam mode hemat daya Tidak dapat mengaktifkan monitor dan komputer menggunakan sentuh dalam mode hemat daya Kemungkinan Solusi • Gunakan kabel USB yang disediakan Dell untuk menyambungkan komputer. • Pastikan kabel daya dilengkapi pin arde.
Gejala-Gejala Spesifik Antarmuka SuperSpeed USB 3.0 lambat. Yang Anda Alami Periferal SuperSpeed USB 3.0 bekerja lambat atau tidak bekerja sama sekali Kemungkinan Solusi • Periksa apakah komputer Anda memiliki kemampuan USB 3.0. • Beberapa komputer memiliki port USB 3.0, USB 2.0, dan USB 1.1. Pastikan port USB yang benar digunakan. • Sambungkan kembali kabel upstream ke komputer Anda. • Sambungkan kembali periferal USB (konektor downstream). • Boot ulang komputer.
Lampiran Instruksi Keselamatan Untuk monitor dengan bagian tepi mengkikap pengguna harus mempertimbangkan penempatan monitor karena bagian tepi tersebut bisa menimbulkan pantulan yang mengganggu dari lampu sekitar dan permukaan yang cerah. PERINGATAN: Penerapan kontrol, penyesuaian, atau prosedur selain yang disebutkan dalam dokumen ini dapat menimbulkan paparan terhadap kejutan listrik, bahaya listrik, dan/atau bahaya mekanis.
Mengonfigurasi Monitor Anda Mengatur Resolusi Monitor menjadi 3840 x 2160 (maksimum) Untuk performa terbaik, atur resolusi monitor menjadi 3840 x 2160 piksel dengan mengambil langkah-langkah berikut: In Windows 7, Windows 8 atau Windows 8.1: 1. Hanya untuk Windows 8 atau Windows 8.1, pilih tile Desktop untuk beralih ke desktop klasik. 2. Klik kanan pada desktop lalu klik Resolusi Layar. 3. Klik daftar Gulir Resolusi Layar lalu pilih 3840 x 2160. 4. Klik OK. In Windows 10: 1.
Bukan Komputer Dell In Windows 7, Windows 8 atau Windows 8,1: 1. Untuk Windows 8 atau Windows 8.1 saja, pilih tile Desktop untuk beralih ke desktop klasik. 2. Klik kanan pada desktop lalu klik Personalisasi. 3. Klik Ubah Pengaturan Monitor. 4. Klik Pengaturan Lanjut. 5. Identifikasi pemasok kontroler grafis Anda dari keterangan pada bagian atas jendela (mis. NVIDIA, ATI, Intel dll.). 6. Rujuklah situs web penyedia kartu grafis untuk driver yang diperbarui (misalnya, http://www.ATI.com atau http://www.
Pedoman Pemeliharaan Membersihkan Monitor Anda PERINGATAN: Sebelum membersihkan monitor, lepas kabel daya monitor dari terminal listrik. PERHATIAN: Baca dan ikuti Instruksi Keselamatan sebelum membersihkan monitor. Untuk praktik terbaik, ikuti instruksi yang tertera di bawah ini ketika membuka kemasan, membersihkan, atau memegang monitor Anda: • Untuk membersihkan layar anti statis Anda, basahi sedikit kain yang lembut dan bersih menggunakan air.