Users Guide
Table Of Contents
- Petunjuk keselamatan
- Tentang Monitor Anda
- Mengonfigurasi Monitor
- Mengoperasikan Monitor
- Pemecahan Masalah
- Lampiran
Mengonfigurasi Monitor | 35
Memasukkan baterai ke remote control
RemotecontroldiberitenagaduabuahbateraiAAA1,5V.
Untukmemasangataumenggantibaterai:
1. Tekanlalugeserpenutupuntukmembukanya.
2.Sejajarkanbateraisesuaitanda(+)danindikasi(–)didalamtempatbaterai.
3. Pasangkembalipenutupnya.
PERHATIAN: Pemakaian baterai yang salah bisa mengakibatkan kebocoran
atau ledakan. Pastikan untuk mengikuti instruksi berikut:
• Letakkanbaterai“AAA”sesuaidengantanda(+)dan(–)padamasing-masing
bateraiketanda(+)dan(–)wadahbaterai.
• Jangancampurjenisbaterai.
• Jangankombinasikanbateraibarudenganbateraibekas.Itubisamenyababkan
masapakailebihsingkatataukebocoranbaterai.
• Segeralepasbateraiyangmatiuntukmencegahkebocorancairanpadawadah
baterai.Jangansentuhasambateraiyangterkelupas,karenadapatmerusakkulit
Anda.
CATATAN: Jika Anda tidak bermaksud menggunakan remote control dalam
jangka waktu lama, lepaskan baterainya
Menangani remote control
• Janganterkenakejutankuat.
• Janganbiarkanairataucairanlainnyamemercikpadaremotecontrol.Jikaremote
controlbasah,segerasekasampaikering.
• Hindaripaparanpanasdanuap.
• Selainuntukmemasangbaterai,janganbukaremotecontrol.










