Users Guide
32
BAB 4: MENGGUNAKAN LAPTOP ANDA
Alienware Command Center
Alienware
®
Command Center memberi Anda akses ke perangkat lunak eksklusif
Alienware dan panel kontrol yang dapat diupgrade secara kontinu. Saat
Alienware mengeluarkan program baru, program tersebut akan didownload
langsung ke dalam Command Center yang memungkinkan Anda untuk membuat
perpustakaan manajemen sistem, optimalisasi, dan memodikasi peralatan.
Anda dapat mengakses Alienware Command Center dengan menyentuh secara
perlahan kontrol sentuh yang terletak di dekat bagian atas keyboard. Kontrol
akanmenyalasecaratemporeruntukmengonrmasipilihanAnda.Untuklokasi
kontrol yang sebenarnya, lihat bagian "Komputer Dasar dan Fitur Keyboard" pada
halaman 18.
Mode Stealth
Modus “Stealth” dirancang untuk mengurangi utilisasi prosesor dan grak
sehingga bisa mengurangi konsumsi energi dan tingkat kebisingan komputer
Anda. Modus “Stealth” membantu Anda dalam menggunakan adaptor mobil /
pesawat berdaya 65 W.
Anda dapat mengakses mode Stealth dengan menyentuh secara perlahan kontrol
sentuh yang terletak di dekat bagian atas keyboard. Kontrol akan menyala ke
pencahayaan penuh hingga fungsi dinonaktifkan. Untuk lokasi kontrol yang
sebenarnya, lihat bagian "Komputer Dasar dan Fitur Keyboard" pada halaman 18.
Menggunakan Kartu dan Media yang Dapat Dilepas
Perhatikan langkah-langkah pengamanan di bawah ini:
JikatidakadaExpressCardataukartumedia(SD/MMC/MScard)yangdimasukkan
ke dalam slot ExpressCard atau kartu media, pastikan kartu sisipan (blank card)
yang dikirimkan bersama laptop Anda dimasukkan ke dalam slot yang belum
digunakan. Kartu sisipan ini melindungi slot yang belum digunakan dari debu
dan partikel lainnya. Saat memasukkan kartu sisipan, pastikan sisi yang tepat
berada di atas (diindikasikan oleh tanda panah pada beberapa kartu sisipan).
Memasukkan kartu sisipan secara terbalik dapat merusak laptop Anda.










