User Manual

USB Flash Drive
ID-63
PENTING!
Pastikan untuk memformat USB flash drive pada
Keyboard Digital sebelum menggunakannya untuk
pertama kalinya.
Sebelum memformat USB flash drive, pastikan tidak
memiliki data berharga yang tersimpan di dalamnya.
Operasi format yang dilakukan oleh Keyboard Digital
ini adalah “format cepat”. Jika anda ingin benar-
benar menghapus semua data di USB flash drive,
format lah di komputer atau beberapa perangkat
lain.
USB Flash Drive yang Didukung
Keyboard Digital ini mendukung USB flash drive yang
diformat ke FAT32. Jika USB flash drive anda diformat
dengan sistem file yang berbeda, gunakan fungsi
format Windows untuk memformatnya ke FAT32.
Jangan gunakan format cepat.
1.
Masukkan USB flash drive yang akan
diformat ke dalam port Keyboard Digital USB
flash drive.
2.
Pada layar MENU, sentuh “MEDIA”.
3.
Sentuh “FORMAT”.
Ini akan menampilkan pesan konfirmasi (“Sure?”).
4.
Sentuh “Yes”.
Pesan “Please Wait” akan tetap muncul pada
tampilan ketika operasi sedang dijalankan. Jangan
melakukan operasi apapun saat pesan ini muncul
pada layar. “Complete” akan muncul di layar setelah
format selesai.
Untuk membatalkan operasi format, sentuh “No”.
Bahkan saat format file adalah WAV (data audio
umum) atau SMF (file MIDI standar), prosedur di
bawah ini dapat digunakan untuk menyimpan data ke
USB flash drive dan memainkannya kembali pada
Keyboard Digital.
1.
Menghubungkan USB flash drive ke
komputer anda.
2.
Pindahkan file data lagu yang anda ingin
putar ke folder MUSICDAT pada USB flash
drive.
Untuk informasi mengenai pemutaran lihat “Untuk
memutar bersama dengan data yang direkam pada
USB flash drive” (halaman ID-47).
Data memori Keyboard Digital (lagu-lagu MIDI
recorder) dapat disimpan ke USB flash drive.
Lagu-lagu MIDI recorder dapat dikonversi ke file
MIDI (SMF) standar dan disimpan pada USB flash
drive.
Selama perekaman lagu Audio Recorder, data
disimpan langsung ke USB flash drive, sehingga
operasi di bawah tidak diperlukan.
1.
Masukkan USB flash drive ke port USB flash
drive Keyboard Digital.
2.
Pada layar MENU, sentuh “MEDIA”.
3.
Sentuh “Save”.
4.
Sentuh jenis data yang anda ingin simpan.
5.
Sentuh data yang anda ingin simpan.
6.
Ubah nama file yang diperlukan.
7.
Setelah mengubah nama file, sentuh “Enter”.
Ini akan menampilkan pesan konfirmasi (“Sure?”). Jika
sudah ada file dengan nama yang sama pada USB flash
drive, pesan konfirmasi (“Replace?”) akan muncul
menanyakan apakah anda ingin menimpanya dengan
data yang baru.
8.
Sentuh “Yes”.
Pesan “Please Wait” akan tetap muncul pada
tampilan ketika operasi sedang dijalankan. Jangan
melakukan operasi apapun saat pesan ini muncul
pada layar. “Complete” akan muncul di layar setelah
penyimpanan data selesai.
Untuk membatalkan operasi penyimpanan, sentuh
“No”.
Memformat USB Flash Drive
Menyimpan Data Lagu Standar
ke USB Flash Drive
Menyimpan Data Keyboard
Digital ke USB Flash Drive
MZX300_X500-ID-1A.indd 65 2015/10/07 15:55:47