User Manual

Panduan Pengguna Elektronik Tablet ASUS
94
Mencegah Kerusakan Pendengaran
Untuk mencegah kemungkinan kerusakan pendengaran, jangan dengar pada
tingkat volume suara tinggi dalam waktu lama.
Untuk Prancis, sebagaimana diharuskan dalam French Article L. 5232-1, perangkat
ini diuji untuk memenuhi persyaratan tekanan Suara dalam standar NF EN
50332-2:200 dan NF EN 50332-1:20000.
À pleine puissance, l’écoute
prolongée du baladeur peut
endommager l’oreille de l’
utilisateur.
Pernyataan Kesesuaian EC
Produk ini telah memenuhi persyaratan dalam Petunjuk R&TTE 1999/5/EC.
Pernyataan Kesesuaian ini dapat di-download dari http://support.asus.com.