User Guide
Table Of Contents
- Daftar Isi
- Pemberitahuan
- Informasi Keselamatan
- Perawatan & Pembersihan
- Layanan Ambil Kembali
- Informasi produk untuk label energi EU
- Bab 1: Pengenalan produk
- 1.1 Selamat datang!
- 1.2 Isi kemasan
- 1.3 Pengenalan monitor
- Bab 2: Konfigurasi
- 2.1 Merakit lengan/alas monitor
- 2.2 Melepas lengan/alas (untuk dudukan dinding VESA)
- 2.3 Menyesuaikan monitor
- 2.4 Menyambungkan kabel
- 2.5 Menyalakan monitor
- Bab 3: Petunjuk umum
- 3.1 Menu OSD (On-Screen Display)
- 3.2 Ringkasan Spesifikasi
- 3.3 Dimensi kerangka
- 3.4 Pemecahan Masalah (FAQ)
- 3.5 Mode-mode operasi yang didukung
3-1Monitor LCD ASUS Seri C1241
3.1 Menu OSD (On-Screen Display)
3.1.1 Cara mengonfigurasi ulang
Scenery Mode
Standard Mode
Theater Mode
Game Mode
Night View Mode
sRGB Mode
Reading Mode
Darkroom Mode
Splendid
ASUS C1241
Standard Mode HDMI 1920 x 1080 @ 60Hz
1. Tekan tombol apa pun (kecuali tombol Daya) untuk menampilkan menu
OSD.
2. Tekan tombol Menu untuk mengaktifkan menu OSD.
3. Tekan tombol sebagaimana ditunjukkan pada layar untuk menavigasi fungsi-
fungsi. Sorot fungsi yang diinginkan dan tekan untuk mengaktifkannya.
Jika fungsi yang dipilih mempunyai submenu, tekan dan lagi untuk
menavigasi fungsi-fungsi sub-menu. Sorot fungsi submenu yang diinginkan
dan tekan untuk mengaktifkannya.
4. Tekan dan untuk mengubah pengaturan fungsi yang dipilih.
5. Untuk keluar dan menyimpan menu OSD, tekan atau berulang kali
sampai menu OSD hilang. Untuk menyesuaikan fungsi-fungsi lain, ulangi
langkah 1-4.